PENDAMPINGAN PENGUATAN PENGELOLAAN ORGANISASI BERBUDAYA WIRAUSAHA BERBASIS TECHNOPRENEUR PADA PESANTREN

Buyung Adi Dharma, Madziatul Churiyah, Yuli Agustina, Agung Winarno

Abstract


Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah Peningkatan pengetahuan dan keterampilan santri pondok pesantren salafiyah Al-Azhar, desa Patok Picis, kecamatan Wajak, kabupaten Malang; Peningkatan kesadaran dalam pemanfaatan lahan pondok serta pengelolaan kebersihannya; Peningkatan wawasan santri sehingga dapat memunculkan motivasi dan semangat berwirausaha; Peningkatan nilai ekonomis sumber daya hasil alam yang ada di pondok pesantren. Metode yang digunakan  adalah ceramah, pelatihan dan pendampingan, konten yang dikembangkan mencakup, materi technopreneurship dan kewirausahaan, pengelolaan lingkungan, keterampilan memijat dan pembuatan nugget ikan produk pesantren. Hasil kegiatan ini wawasan wirausaha santri telah meningkat, demikian pula keterampilan dalam pemanfaatan potensi bahan baku lokal untuk produk yang lebih bernilai ekonomi serta pemahaman penerapan teknologi yang lebih efektif untuk penguatan karakteristik pesantren wirausaha.

Kata kuncitechnopreneurship, santri, wirausaha, pesantreneurship

 

Abstract

The aim of this community service is to increase the knowledge and skills of Al-Azhar Salafiyah Islamic Boarding School students, Patok Picis village, Wajak sub-district, Malang district; Increased awareness in the utilization of cottage land and cleanliness management; Increased students’ knowledge so that it can bring up the motivation and enthusiasm of entrepreneurship; Increasing the economic value of natural resource resources in boarding schools. The methods used are lectures, training and mentoring, content developed includes, technopreneurship and entrepreneurship materials, environmental management, massage skills and the production of pesantren fish nuggets. As a result of this activity, the insight of santri entrepreneurs has increased, as has the skill in utilizing the potential of local raw materials for products that are more economically valuable and understanding the application of more effective technology to strengthen the characteristics of pesantren entrepreneurship.

Keywords—technopreneurship, santri, entrepreneurship, pesantreneurship


Full Text:

PDF

References


Bakhtiar, N. (2009). Pola Pendidikan Pesantren: Studi Terhadap Pesantren se-Kota Pekanbaru. Jurnal Tarbiyah, 1-16

Estiningsih, W. dan Zaenal, A., (2014). Technopreneurship: Challenge for Entrepreneurship Educational Development in Indonesia. Forum Tahunan Pengembangan Iptek dan Inovasi Nasional IV. LIPI.

Faozan, A., (2006). Pondok Pesantren dan Pemberdayaan Ekonomi. Ibda: Jurnal Studi Islam dan Budaya, 4, 1, 88-102.

Halim, A., Suhartini. (2005). Manajemen Pesantren. Yogyakarta: Pustaka Pesantren.

Hamdani. (2018). Minat Mahasiswa Berwirausaha Mengalami Peningkatan retrieved from https://www.kompasiana.com/cangkoiburong/5b78e7e743322f032835da4/minat-mahasiswa-berwirausaha-mengalami-peningkatan?page=1

Marti’ah. (2017). Kewirausahaan Berbasis Teknologi (Technopreneurship) dalam Perspektif Ilmu Pendidikan. Jurnal Ilmiah Edutic, 3(2).

Supriyono. (2012). Menggagas Interkoneksi Antar Jalur Pendidikan: Sinergi Pendidikan Sekolah dan Pendidikan Luar Sekolah Dalam Pembangunan Pendidikan Nasional. Pidato Pengukuhan guru besar, disampaikan dalam Sidang Terbuka Senat Universitas Negeri Malang, Malang 10 Oktober.

Suryana. (2009). Kewirausahaan Pedoman Praktis: Kiat dan Proses Menuju Sukses. Jakarta: Salemba Empat.

Untari, D. T. (2014). Ecopreneurship: Concept Of Responsible Entrepreneurship. Malang: Prosiding 11th International Annual Symposium on Management.

Zubaedi. (2007). Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Pesantren: Kontribusi Fiqih Sosial Kiai Sahal Mahfud dalam Perubahan Nilai-nilai Pesantren. Yogyakarta: Pustaka Pelajar




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um045v2i3p191-197

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Email: karinov@um.ac.id

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.