Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Motivasi Kerja dan Kinerja Guru
Abstract
Abstract: The Influence of Principal Leadership on Teachers’ Motivation and Their Performance. The purpose of this study to determine the effect of school leadership on work motivation and the performance of teachers. This type of research used in this research is explanatory research with methods of ex post facto basis that the research carried out relatively non-experimental. The population in this study were teachers in SMA Medan 241 teachers. This research uses descriptive statistical analysis and analysis infrensial. The results coefficient values obtained between the leadership of the principal lines of work motivation of teachers for 0,249 and the path coefficient between the leadership of the principal on teacher performance amounted to 0,156. This shows that the school leadership have a significant influence on the motivation and performance of teachers.
Abstrak: Pengaruh Kepemimpinan Kepala sekolah terhadap Motivasi kerja dan Kinerja Guru. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan kepala sekolah terhadap motivasi kerja dan kinerja guru. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah explanatory research dengan metode expost facto dengan pertimbangan bahwa penelitian yang dilaksanakan tergolong non eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah guru di SMA Negeri Kota Medan sebanyak 241 guru. Penelitian ini mengunakan analisis statistik deskriptif dan analisis infrensial. Hasil penelitian didapatkan nilai koefisien jalur antara kepemimpinan kepala sekolah terhadap motivasi kerja guru sebesar 0,249 dan koefisien jalur antara kepemimpinan kepala sekolah terhadap kinerja guru sebesar 0,156. Hal ini menunjukkan bahwa kepemimpinan kepala sekolah memberikan pengaruh yang signifikan terhadap motivasi kerja dan kinerja guru.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Colquitt, LePine, Wesson. 2009. Organizational Behaviour: Improving Performance And Commitment in The Workplace. New York: McGraw-Hill.
Effendy, O. C. 1981. Kepemimpinan dan Komunikasi. Bandung: Penerbit Alumni.
Enuemel, P. E., & Egwunyenga, J.E. 2008. Principals’ Instructional Leadership Roles and Effect on Teachers’ Job Performance: A Case Study of Secondary Schools in Asaba Metropolis, Delta State, Nigeria. J. Soc. Sci., 16(1).
Ginting, B. 2012. Hubungan Budaya Organisasi Sekolah dan Kepemimpinan Kepala Sekolah Dengan Kinerja SMAN Kota Binjai. Skripsi: Tidak diterbitkan.
Griffin. 1997. Management. New Delhi : AITBS Publishers & Distributor.
Hasibuan, S. P. M. 2001. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Kerlinger, N. F. 2006. Foundation of Beharioral Research 3rd Ed. Terjemahan Landung, S. Yogyakarta: UGM Press.
Locke, E. A. 1997. Esensi Kepemimpinan (terjemahan). Mitra Utama.
Luthans, F. 2006. Prilaku organisasi edisi kesepuluh. Alih Bahasa: Vivin Andika Yuwono dkk.Yokyakarta: Andi.
Minner. 1992. Industrial Organizational Psychology. New York: McGraw- Hill.
Obi, E. 2002. “Motivation and Organisational Behaviour”. Administration and Management Onitsha: Meks Publishers Ltd.
Owens, R. G. 1991. Organizational Behavior in Education. Boston: Allyn and Bacon.
Robbins, S. P. 2001. Perilaku Organisasi Jilid I. Yogyakarta: Aditya Media Ilmu.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2010. Bandung: Citra Umbara.
DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um027v1i22016p063
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2016 Jurnal Kajian Teori dan Praktik Kependidikan
Ilmu Pendidikan: Jurnal Kajian Teori dan Praktik Kependidikan is indexed by:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.