PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN MELALUI MEDIA KREASI FLIPBOOK KELOMPOK A TK AL-HUSNA BURING MALANG

Eggie Mitha Rosa, Usep Kustiawan

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan penerapan media kreasi flipbook untuk meningkatkan kemampuan mengenal konsep bilangan pada kelompok A1 TK Al-Husna Buring Malang. Rancangan penelitian yang digunakan merupakan penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian ini dilakukan selama dua siklus, setiap siklusnya sebanyak dua kali pertemuan yang terdiri dari perencanaan, pelaksanaan dan observasi, refleksi dan revisi plan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kualitatif dan kuantitatif. Peningkatan kemampuan mengenal konsep bilangan anak dari pra tindakan diperoleh presentase 43,5%, siklus I diperoleh presentase 40,9% dan siklus II diperoleh presentase 81,81% hasil temuan dari pra tindakan ke siklus II sudah mengalami peningkatan yang signifikan. Berdasarkan pemaparan hasil pelaksanaan media kreasi flipbook bahwa kemampuan mengenal konsep bilangan anak terbukti meningkat.

Full Text:

PDF

References


Akbar, Sa’dun. 2009. Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Bumi Aksara

Fadillah, M. 2014. Desain Pembelajaran Paud. Jogjakarta: Ar Ruzz Media

Hayati, S. 2015. Pengembangan Media Pembelajaran Flipbook Fisika Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa dalam Pembelajaran IPA di SMP. Jurnal Pembelajaran Fisika. 4 (1): 296-301.

Ramli. 2005. Pendampingan Perkembangan Anak Usia Dini. Jakarta: Depdiknas

May, Lwin. Dkk. 2005. Cara Membangkitkan Berbagai Komponen Kecerdasan. Jakarta: Gramedia

Sukardi. 2013. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Sukardi, Musa. & Astuti Wuri. 2013. Kajian Perkembangan Kogntif. Malang: Universitas Negeri Malang




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um053v1i2p86-94

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Editor's Address: Jln. Ki Ageng Gribig No.45 Malang 65138, Telp. (0341) 712192 Kampus PP2 PAUD FIP State University of Malang

Homepage: http://journal2.um.ac.id/index.php/Jpaud
Email
: jurnal.paud@fip.um.ac.id

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.