PELATIHAN PENGELOLAAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA BAGI GURU SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
Abstract
Abstrak. Bengkel pendidikan di SMK adalah tempat yang digunakan oleh peserta didik untuk melaksanakan aktifitas praktik kejuruan sesuai dengan program keahlian yang dipilihnya. Agar pembelajaran praktik di bengkel dapat berjalan dengan maksimal dan terhindar dari bahaya kecelakaan maka perlu adanya pengelolaan keselamatan dan kesehatan kerja (K-3). Tujuan dilaksanakannya program pelatihan pengelolaan K3 bagi Guru produktif di SMK cabang Dinas Kabupaten Tulungagung antara lain agar peserta pelatihan dapat meningkatkan pemahaman tentang: (1) pengelolaan bengkel pendidikan di SMK, (2) Pengelolaan K-3, (3) Pengelolaan Bengkel pendidikan di tinjau dari 5-S, (4) Pemahaman bahan-bahan berbahaya pada bengkel SMK, dan (6) meningkatkan keterampilan dalam menggunakan alat pemadam kebakaran. Pelatihan diikuti oleh guru-guru mata pelajaran praktik sebanyak 46 orang. Pelatihan dilaksanakan di SMK Negeri 3 Boyolangu Kabupaten Tulungagung pada Tanggal 27 dan 28 Juli 2019. Hasil pelatihan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman dan keterampilan terhadap pengelolaan K3 bagi peserta pelatihan. Pelatihan ini diharapkan dapat mendukung kelancaran kegiatan praktikum di bengkel pendidikan pada SMK.
Kata kunci: K3, bengkel pendidikan, SMK.
Full Text:
PDFReferences
Billett, Stehen. 2011. Vocational Education (Purposes, Trsditions and Prospects). Griffith University, QLD, Australia: Springer
BPJS Ketenagakerjaan. 2014. http://www.antaranews.com/berita/432945/bpjs-terjadi-8900-kecelakaan-kerja-selama-2014. Diakses: 20 April 2015
BPJS Ketenagakerjaan. 2018. https://www.bpjsketenagakerjaan.go.id/berita/23322/Angka-Kecelakaan-Kerja-Cenderung-Meningkat,-BPJS-Ketenagakerjaan-Bayar-Santunan-Rp1,2-Triliun. Diakses, 13 September 2019.
Djojonegoro, W. 1997. Keterampilan Menjelang 2020 untuk Era Global. Jakarta: Depdikbud.
Rivai, Veithzal & Murni, Sylviana. 2010. Education Management Analisis Teori dan Praktik. Jakarta: Rajawali Pers.
Rizal, F. 1990. Pelaksanaan K-3 dan Peningkatan Produktifitas Kerja di STM. Bandung : P3GT.
Storm, G. 1983. Managing The Occupational Education Laboratory. Michigan: Prakken Publications, Inc.
Supriyadi, Agung. 2014. Data dan Fakta Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Indonesia
http://katigaku.com/2014/08/24/infografik-data-dan-fakta-keselamatan-dan-kesehatan-kerja-di-indonesia. Diakses 20 April 2015
Sugiyono. 2009. MetodePenelitian PendidikanPendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta
Verawati. 2015. Studi tentang pengelolaan sarana dan Prasarana Bengkel di SMK Negeri 6 Kota Malang. Skripsi tidak diterbitkan. Malang Jurusan Teknik Mesin FT-UM
Virgian. 2015. Studi tentang Pengelolaan Bengkel di tinjau dari 5-S di SMK PGRI 3 Kota Malang. Skripsi Tidak diterbitkan. Malang: Jurusan Teknik Mesin FT UM
Yoto. 1995. Kompetensi Guru Teknik Mesin dalam Mengelola Sarana dan Prasarana Praktik SMK di Jawa Timur. Tesis Tidak diterbitkan. Malang: Program Pascasarjana IKIP Malang
DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um080v1i12020p15-22
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Alamat Editorial:
Pendidikan Teknik Mesin, Fakultas Teknik
Universitas Negeri Malang
Jl. Semarang No.5 Kota Malang 65145,
Phone. (0341) 551312 psw 298,
email: jtmp@um.ac.id
Website: http://journal2.um.ac.id/index.php/JP2T/index
E-ISSN 2686-1232
This work is licensed under a CC BY SA 4.0.