FUNGSI SOSIAL NYANYIAN MUSIK KECAPI

Muhammad Ilham, Iva Ani Wijiati

Abstract


Tujuan dilaksanakan penelitian ini adalah untuk mengetahui fungsi sosial nyanyian musik kecapi yang terdapat di daerah Bugis Pinrang Sulawesi Selatan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode random sampling dengan populasi lirik-lirik lagu kecapi dalam beberapa kumpulan lagu. Data penelitian ini adalah lirik lagu kecapi, sedangkan sumber data yaitu nyanyian musik kecapi. Proses analisis data dilakukan secara sistematik dan serempak, mulai dari proses pengumpulan data, mereduksi, mengklasifikasi, mendekripsi, dan penyajian data, serta penarikan kesimpulan dan interpretasi semua informasi yang secara selektif dan terkumpul. Berdasarkan hasil penelitian telah ditemukan data berkaitan dengan fungsi nyanyian musik kecapi dalam masyarakat, data berkaitan dengan fungsi nyanyian musik kecapi dalam keluarga, data berkaitan dengan fungsi nanyian musik kecapi dalam pendidikan, dan data berkaitan dengan fungsi nyanyian musik kecapi dalam agama.

Keyword: musik, kecapi, dan fungsi


Full Text:

PDF

References


Hasan, S., dkk. Kecapi Bugis Makassar. Makasar: Proyek Pembinaan Museum Sulawesi Selatan.

Josep, W. (2001). Teori musik 1. Semarang: Sendratasik.

Monoharto, G. (2005). Seni Tradisional Sulwesi Selatan. Makasar: Lamcca Pres.

Rukesi, R., & Sunoto, S. (2017). NILAI BUDAYA DALAM MANTRA BERCOCOK TANAM PADI DI DESA RONGGO, KECAMATAN JAKEN, KABUPATEN PATI, JAWA TENGAH: KAJIAN FUNGSI SASTRA. BASINDO : Jurnal Kajian Bahasa, Sastra Indonesia, Dan Pembelajarannya, 1(1), 25–45. https://doi.org/10.17977/um007v1i12017p025

Sinar, T. L. (1990). Kecapi Makassar. Makasar: Perpustakaan Wilayah Makasar.

Sudarsono, (1984). Masyarakat dan Kesenian Indonesia. Makasar: Dirjen Perguruan Tinggi.

Sugiono. (2017). Metode Penelitian Pendidikan (Kualitatif, Kuantitaf, dan R&D). Bandung: Alfabeta.

Sumaryanto, T. (2007). Pendekatan kualitatif dan Kualitatif dalam Penelitian Pendidikan Seni. Semarang: Unnes Press.

Weber, M. (2012). Teori Dasar Analisis Kebudayaan. Jogjakarta: IRCiSoD.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um007v3i12019p106

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




BASINDO indexed by:

CROSSREF  SINTA RISTEKDIKTIEBSCO Google Scholar Researchbib OneSearch PKP INDEX BASE-SEARCH OpenAIRE COPAC Libraries Search University of Oxford Portal Garuda NELITI



BASINDO : Jurnal Kajian Bahasa, Sastra Indonesia, dan Pembelajarannya
Indonesian Language, Literature, and Learning Journal
Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Prodi Bahasa dan Sastra Indonesia
Jurusan Sastra Indonesia, Fakultas Sastra, Universitas Negeri Malang (UM)

ISSN : 2579-3799 (media online) - SK no. 0005.25793799/JI.3.1/SK.ISSN/2017.04 - 6 April 2017

Lisensi Creative Commons

BASINDO : Jurnal Kajian Bahasa, Sastra Indonesia, dan Pembelajarannya is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License