MANAJEMEN KURIKULUM ENGLISH LOVER

M Idris Sulaiman, Ali Imron, Teguh Triwiyanto

Abstract


Abstract: The purpose of this study is: (1) knowing the planning; (2) the implementation; (3) the evaluation; (4) the obstacle and (5) solutions to obstacles in the implementation of the English Lover program curriculum in Annur Bululawang Vocational High School, Malang Regency. This research approach method is qualitative case study. Data collection techniques used were (1) interviews, (2) observations, and (3) documentation. The results of the study are English Lover curriculum planning, namely: (1) Meetings, (2) Formation of schedules, (3) Making learning models, and (4) division of teams. English Lover is implemented and adjusted as the schedule that has been made the learning process can be carried out inside and outside the classroom in accordance with instructions from the English Lover tutor. English Lover learning evaluation is conducted every month, barriers to English Lover learning itself are in the internal factors of the school, in planning and implementation, and the solution is in the form of improvements in the planning system and in the implementation of the English Lover curriculum.

Key Words: Curriculum Management English Lover


Abstrak: Tujuan penelitian ini yaitu: (1) mengetahui perencanaan; (2) pelaksanaan; (3) evaluasi; (4) hambatan dan (5) pemecahan terhadap hambatan dalam pelaksanaan kurikulum program English Lover di SMK Annur Bululawang Kabupaten Malang. Metode pendekatan penelitian ini yaitu kualitatif studi kasus. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah (1) wawancara, (2) observasi, dan (3) dokumentasi. Hasil penelitian yaitu Perencanaan kurikulum English Lover yaitu: (1) Rapat, (2) Pembentukan jadwal, (3) Membuat model pembelajaran, dan (4) pembagian tim. English Lover dilaksanakan dan disesuaikan seperti jadwal yang telah dibuat proses pembelajarannya pun bisa dilaksanakan didalam maupun diluar kelas sesuai dengan intruksi dari tutor English Lover. Evaluasi pembelajaran English Lover dilakukan pada tiap bulannya, Hambatan dalam pembelajaran English Lover sendiri berada dalam faktor internal sekolah, dalam perencanaan serta pelaksanaannya, dan pemecahannya berupa perbaikan dalam sistem perencanaan maupun dalam pelaksanaan kurikulum English Lover.


Kata kunci: Manajemen Kurikulum English Lover


Full Text:

PDF

References


Busro, M & Siskandar. 2017. Perencanaan dan Pengembangan Kurikulum. Yogyakarta: Media Akademi.

Hamalik, O. 2008. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Sinar Grafika.

Hamalik, O. 2011. Dasar-dasar Pengembangan Kurikulum. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Moleong, L. J. 2017. Metode Penelitian Kualitatif, cetakan ke-36. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset.

Mulyasa. 2006. Kurikulum yang di sempurnakan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

J, Miller, and W, Saller. 1985. Curriculum: Perspective and Practice. Logman: New York.

Rusman. 2009. Manajemen Kurikulum. Jakarta: PT Raja Grafino Persada.

Sukardi. 2003. Metodologi Penelitian Pendidikan. Yogyakarta: Bumi Aksara.

Ulfatin, N. 2013. Metode Penelitian Kualitatif di Bidang Pendidikan: Teori Dan Aplikasinya. Malang: Bayumedia Publishing.

Wiyono, B, B. 2007. Metode Penelitian Kualitatif. Malang: Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Malang.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um027v1i42018p419

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 M Idris Sulaiman, Ali Imron, Teguh Triwiyanto

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

 

 

  

 


This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.