Hubungan Intensitas Aktivitas Fisik dan Masa Kerja dengan Prevalensi dan Tingkatan Low Back Pain pada Pekerja Kuli Angkut Pasir

Rizki Indra Raya, Mahmud Yunus, Sapto Adi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan yang signifikan antara intensitas aktivitas fisik, dan masa kerja dengan prevalensi dan tingkatan low back pain (nyeri punggung bawah) pada pekerja kuli angkut pasir di Kecamatan Turen Kabupaten Malang. Metode dalam penelitian yang digunakan adalah korelasional kuantitatif dengan intrumen penelitian kuesioner nordic body map dan IPAQ (International Physical Activity Questionnaire). Populasi dalam penelitian ini adalah 30 pekerja kuli angkut pasir di kecamatan turen, dengan menggunakan sistem total sampling. Analisis data menggunakan uji univariat dan uji bivariat chi square. Berdasarkan hasil penelitian bahwa semakin tinggi intensitas aktivitas fisik maka akan semakin tinggi prevalensi dan tingakatan low back pain (nyeri punggung bawah). Semakin lama masa kerja pada pekerja kuli angkut pasir maka semakin tinggi prevalensi dan tingkatan low back pain (nyeri punggung bawah).


Full Text:

PDF

References


Abebaw Tsega-Ab, Mitslal Kidane Weldegebriel, Bereket Gebremichael, and Admas Abera Abaerei, 2018. Prevalence and Associated Factors of Low Back Pain Among Teachers Working at Governmental Primary Schools in Addis Ababa, Ethiopia: A Cross Sectional Study. Biomedical Journal of Scientific & Technical Research. 10(1), 1-6

Adiputra, N. 2002. Denyut Nadi dan Kegunaannya dalam Ergonomi. Jurnal Ergonomi Indonesia: 3: 22- 26.

Arma R. Eko, Widodo Hariyono. 2017. Masa Kerja, Sikap Kerja Dan Keluhan Low Back Pain (Lbp) Pada Pekerja Bagian Produksi Pt Surya Besindo Sakti Serang. Jurnal Kesehatan Masyarakat. 41(1), 171-180.

Arhan Aziz, Garce D, Paul A.T. 2012. Hubungan Antara Umur, Masa Kerja dan Lama Kerja terhadap Keluhan Nyeri Punggung Bawah pada Tenaga

Kerja Bongkar Muat di Pelabuhan Manado. Jurnal Kesehatan Masyarakat. 15(1): 11-23.

Bare & Smeltzer.2002.Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah Brunner & Suddart (Alih bahasa Agung Waluyo) Edisi 8 vol.3. Jakarta :EGC

Emel Y, Ozden D. 2012. Effect of physical and psychosocial factors on occupational low back pain. Health Science Journal. 6(4): 598-609.

Gould, Douglas J. 2011. Clinikal Anatomy For Your Paket: Anatomi Klinis, Terjemahan Liliana Sugiharto. EGC. Jakarta.

Heneweer Hans, Luc Vanhees, Susan J.P. 2009. Physical activity and low back pain: A U-shaped relation, International Association for the Study of Pain. 143(1), 21-25.

Julia. (2010). Low Back Pain. RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung, CDK 185. Vol. 38(4).

Kristiawan B. 2009. Analisisi faktor risiko terjadinya low back pain pada operator tambang sebuah peusahaan tambang nickel di sulawesi selatan. jurnal promosi kesehatan indonesia. Vol.4 diakses tanggal 03 Juli 2019. http:// www.eMedicine.com.

Nurhiqmah Aisyiah F., Febri EBS, dan Desy Andari. 2015. Hubungan Antara Overweight Dengan Nyeri Punggung Bawah Di Rsud Kanjuruhan Kepanjen Periode Januari-Desember Tahun 2013. Jurnal Ilmu Kedokteran dan Kesehatan Masyarakat. 11(1), 39-44.

OSHA. 1995. Public Education Section. Introduction to Ergonomics. Business And Consumer Business Oregon, 56.

Pratiwi Mayrika H., Setyaningsih, Y. Kurniawan, B., & Martini. (2009). Beberapa faktor Yang Berpengaruh Terhadap Keluhan Nyeri Punggung Bawah Pada Penjual Jamu Gendong. Jurnal Promosi Kesehatan Indonesia. 4(1):29-35.

Priojo Joko. 2013. Analisis Postur Kerja dan Redesign Peralatan Kerja Menggunakan Metode Cuick Exposure Check (QEC) pada Operator Kerajinan Pencetakan Gerabah. Surakarta. Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Rachel, Sulvana. 2005. Nyeri Pinggang Bawah pada Pekerja Perawatan Lapangan Golf di Perusahaan X dan Faktorfaktor yang Berhubungan. [Tesis Ilmiah]. Jakarta: Fakultas Kedokteran Indonesia.

Restuputri, Dian Palupi. 2018. Penilaian Risiko Gangguan Musculoskeletal Disorder Pekerja Batik dengan Menggunakan Metode Strain Index. Jurnal Teknik Industri, 19(1), 97-106.

Riningrum, Hanif. Evi Widowati. 2016. Pengaruh Sikap Kerja, Usia, dan Masa Kerja Terhadap Keluhan Low Back Pain pekerja PT. Apac Inti Corpora Kabupaten Semarang. Jurnal Pena Medika. 6(2). 91-102.

Sari, Rindu Tia. 2017. Hubungan Sikap Kerja dan Masa Kerja dengan Keluhan Nyeri Punggung Bawah pada Pekerja Industri Rumah Tangga Rambak Kering di Kabupaten Boyolali. Jurnal Kesehatan Masyarakat. 4(2). 90-105.

Susanti, Nur, Hartiyah, Daniek. 2015. Hubungan Berdiri Lama Dengan Keluhan Nyeri Punggung Bawah Miogenik pada Pekerja Kasir di Surakarta. Jurnal Pena Medika. 5(1), 67-68.

Wulandari, Reisma. 2013. Perbedaan Tingkat Nyeri Punggung Bawah pada Pekerja Pembuat Teralis Setalah dan Sesudah Pembirian Edukasi Peregangan di Kecamatan Cilacap Tengah Kabupaten Cilacap. Jurnal Kesehatan Masyarakat. 2(1):77.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Ilmu dan Kesehatan Olah Raga diindeks oleh:

beasiswa Google

Jurnal Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan
Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Malang

Penerbit:
Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Malang

ISSN: 2715-3886 (Media Online)
SK Nomor 0005.27153886 / JI.3.1 / SK.ISSN / 2019.12 - 17 Desember 2019

Kantor Terletak