METODE DISKUSI MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR TERHADAP NILAI KEBERSAMAAN DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA

Susmiaji Budiono

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan hasil belajar siswa kelas VI SDN Sumber Wetan 1  Kecamatan Kedopok Kota Probolinggo pada materi nilai kebersamaan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara melalui metode diskusi dengan media gambar. Penelitian ini yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (Action Research Classroom) sebanyak 2 (dua) siklus. Subyek penelitian adalah siswa kelas VI sebanyak 30 orang siswa yang dibagi menjadi 6 kelompok, masing-masing kelompok sebanyak 5 siswa atau 6 siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa alat peraga pembelajaran pendidikan kewarganegaraan berupa Media Gambar sangat efektif dalam Meningkatkan Nilai Kebersamaan Dalam Kehidupan Berbangsa Dan Bernegara pada siswa kelas VI SDN Sumber Wetan 1  Kecamatan Kedopok Kota Probolinggo. Pada siklus II telah dicapai hasil pembelajaran cukup memuaskan, dimana semua siswa mempunyai keaktifasn belajar meningkat 37%, keberanian siswa meningkat 37%, kerjasama yang tinggi meningkat 31%,  dan mampu menyelesaikan soal dengan lancar atau hasil belajar meningkat 35%.


Keywords


Media Gambar dan Aktivitas Siswa

Full Text:

Untitled

References


Abu Ahmadi. 1986. Metode Khusus Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Bima Aksara.

Arsyad, Azhar. 2005. Media Pembelajaran.Jakarta: RajaGrafindo Persada.

Hariyanto. 2010. Pengertian Diskusi Kelompok. http://belajarpsikologi.com/pengertian-diskusi-kelompok/

Indrayasa, Bayu. 2015. Makalah Pendidikan, Media Gambar. http://bayuindrayasa.blogspot.co.id/2015/10/makalah-pendidikan-media-gambar.html

Muhaimin, dkk, Strategi Belajar Mengajar: Penerapannya Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama, CV. Citra Media, Surabaya, 1996, Cet. I.

Muhibbin Syah, Psikologi Pendidikan: Dengan Pendekatan Baru, PT. Remaja Rosda Karya, 1999, Cet. IV.

Setiawan, Dona Agus. 2011. Metode Pembelajaran Diskusi, Simulasi dan Pemberian Tugas .http://sdn2-ketro.blogspot.co.id/2011/02/metode-pembelajaran-diskusi-simulasi.html.

Sikhabuden. 19B4. Pengantar Media Pendidikan. Malang : DCIP Malang


Refbacks

  • There are currently no refbacks.