PENERAPAN METODE APRESIASI DENGAN MODEL ASSESSMENT KOLABORATIF UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MENGGAMBAR BENTUK

Andi Wadi

Abstract


Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar Menggambar Bentuk siswa melalui Metode Apresiasi dengan Model Assessment Kolaboratif. Subjek penelitian adalah siswa kelas X semester ganjil program keahlian Kriya Tekstil SMK Negeri 1 Sukasada tahun pelajaran 2017/2018, melalui tiga siklus Objek penelitian adalah Metode Apresiasi dengan Model Assessment Kolaboratif.  Hasil perolehan rata-rata belajar siswa siklus pertama sebesar 6,30 siklus kedua sebesar 7,79 dan siklus ketiga rata-rata kelas sebesar 7,86 atau terjadi peningkatan sebesar 0,70. Berdasarkan hasil penelitian tersebut maka disimpulkan bahwa, Penerapan metode apresiasi dengan model assessment kolaboratif dapat meningkatkan motivasi dan perestasi belajar menggambar bentuk siswa, melalui penerapan suasana belajar yang menyenangkan, dan latihan penilaian terhadap karya seni baik pada sentra industri seni/ kerajinan maupun dengan assessment kolaboratif terhadap karya gambar bentuk siswa di sekola.

 

Kata Kunci: Prestasi Belajar, Gambar Bentuk, Apresiasi, Assessment Kolaboratif

 

Abstract: This Classroom Action Research is to improve students learning achievement in drawing pattern through appreciation methods using collaborative assessment. The subjects of this research are   the first semester of the first grade in Textile department of SMK Negeri 1 Sukasada in 2017/2018. This research was done in 3 cycles. The object of the research is Appreciation methods using Collaborative Assessment. The average score of the students’ achievement first cyicle is 6.30. The low score of the students in the first cycle is caused by the low score of practical drawing pattern, The second cycle is taken with rate score  of students achievement is 7.79 and the average score of the third cyicle is 7.86 or 0.70 higher than before. Based on the above result, it can be concluded that, Appreciation as the initial activity in order to raise the students aesthetical  sensitivity in drawing pattern will be effective to improve students motivation and achievement of drawing pattern, throught the application of a pleasant learning atmosphere , and appraisal exercise for works of art both at the centre of the arts/ crafts industry as well as by collaborative assessment of student shaped drawings in schools.

 

Keywords:  Learning Achievement, Drawing Patterns, Appreciation, Collaborative Assessment


Keywords


Learning Achievement, Drawing Patterns, Appreciation, Collaborative Assessment

Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi. Suharjono dan Supardi. (2006). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.

Arnawa, I Wayan. (2016). Hubungan Antara Rancangan Program, Kemampuan Widiaiswara, dan Motivasi Belajar Peserta dengan Efektivitas Diklat Guru Sekolah Dasar di LPMP Bali. Tesis tidak diterbitkan. Singaraja: Undiksha

Gita, I Wayan. (2014). Kontribusi Iklim Sekolah, Konsep Diri dan Motivasi Berprestasi Terhadap Prestasi Belajar Perawatan Kesehatan Masyarakat. Tesis Tidak di Terbitkan. Singaraja: PPS IKIP

Gollwitzer, Gerhard. (1986). Menggambar Bagi Pengembangan Bakat, Terjemahan Adjat Sakri. Zeichenschule Fur Begabte Leute. Bandung: ITB

Marhaeni, A.A. Istri. (2016). Assessment Otentik dan Impelementasinya dalam Pembelajaran Berbasis Kompetensi. Makalah. Disajikan pada Pelatihan Guru SMK se-Kabupaten Buleleng tanggal 14 Oktober 2006 di Singaraja.

Sachari, Agus. (1989). Estetika Terapan Spirit-Spirit Yang Mencekam Desain. Bandung: Nova.

Santiyasa, I Wayan. (2017). Model-Model Pembelajaran Inovatif. Makalah disampaikan pada work shop PTK bagi Guru MGMP SMK di Kabupaten Buleleng. Tanggal 19-20 Oktober 2007. Singaraja: Undiksha.

Soedarso. (2009). Tinjauan Seni, Sebuah Pengantar untuk Apresiasi Seni. Yogyakarta: Saku Dayar Sana.

Usman, Moh.Uzer. (1999). Menjadi Guru Profesional. Edisi kedua. Cetakan Kesepuluh. Bandung: Remaja Rosdakarya.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.