PENINGKATAN HASIL BELAJAR EKONOMI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN BLANDED LEARNING PADA SISWA SEKOLA MENENGAH ATAS (SMA)

Murnianto Murnianto

Abstract


Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, dan masyarakat. Dalam melaksanakan proses pembelajaran, masyarakat bebas untuk memilih kapan mereka belajar, dimana dan bagaimana mereka belajar. Metode pembelajaran merupakan kerangka konseptual yang digunakan sebagai pedoman dalam melakukan pembelajaran. Dengan demikian, metode pembelajaran merupakan kerangka prosedur yang sistematis dalam mengorganisasikan pengalaman belajar untuk mencapai tujuan belajar. Untuk meningkatkan prestasi belajar, konsep pembelajaran Blended Learning merukan salah satu alternatif dalam mencapai tujuan belajar.

 

 


Keywords


Blended Learning dan Prestasi Belajar.

Full Text:

PDF

References


Bersin, J. (2004). The blended learning book: Best practices, proven methodologies, and lessons learned. San Francisco, CA: John Wiley & Sons, Inc.

Dimyati & Mudjiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

Dziuban, Charles.D. 2004. Blended Learning. Univercity of central Florida.

Gagne, W. Robert 1987. Instructional Technology: Foundation. London: Lawrence Erlbaum Assosiates

Kusairi, Sentot. 2011: Implementasi Blended Learning. http://id.scribd.com/doc/73445704/Implementasi-Blended-Learning- Dalam-Pembelajaran, diunduh 5 Januari 2013.

Nurhadi, Yasin, B. Senduk, A. G.2004. Pembelajaran Kontekstual dan Penerapannya Dalam KBK. Malang: UM Press.

Roestijah, 2012: Strategi Belajar Mengajar, Jakarta: Reneka Cipta.

Rusman, 2012. Belajar dan Pembelajaran Berbasis Komputer Mengembangkan Profesionalisme Guru. Bandung: Alfabeta.

Sagala, Syaiful. 2006: Supervisi Pembelajaran: dalam Profesi Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Sudjana, Nana. 2008. Supervisi Akademik Membina Profesioanlisme Guru Melalui Supervisi Klinis. Jakarta: Binamita Publishing.

Syarif, Izuddin. 2012. Pengaruh Model Blended Learning Terhadap Motivasi Dan Prestasi Belajar Siswa SMK. Yogyakarta: UNY Jurnal Pendidikan Vokasi, Vol 2, Nomor 2, Juni 2012.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Ilmiah Pro Guru
ISSN: 2442-2525
surel: j1progu@yahoo.co.id

Google Scholar

View My Stats