Pelatihan Penggunaan Integrated System Sebagai Teknik Pembelajaran Akuntansi Dasar Berbasis Problem Based Learning

Joni Susilowibowo, Rochmawati Rochmawati, Agung Listiadi, Han Tantri Hardini, Irwan Adimas Ganda Saputra

Abstract


Teknik pembelajaran secara separable kurang sesuai diterapkan jika materi pembelajaran terkait dengan siklus akuntansi. Selain itu, perkembangan teknologi informasi yang semakin pesat ini menuntut para guru harus melakukan inovasi pembelajaran yang fleksibel dengan memberikan kemudahan bagi siswa untuk belajar dimanapun berada dan kapan saja. Oleh sebab itu tim PKM ingin memberikan pelatihan kepada guru-guru yang tergabung dalam MGMP Akuntansi SMK Kabupaten Tulungagung Jawa Timur untuk memberikan pelatihan dalam pengembangan teknik pembelajaran menggunakan Integrated System pada mata pelajaran akuntansi dasar. Metode pelaksanaan PKM terdiri dari tahap persiapan, pelaksanaan kegiatan yang terbagi menjadi 2 yaitu secara online dan offline, Monitoring dan Evaluasi serta tindak lanjut kegiatan. Hasil dari pengabdian kepada Masyarakat ini adalah para guru MGMP Akuntansi Kabupaten Tulungagung mendapatkan tambahan pengetahuan terkait dengan Teknik Integrated System dalam pembelajaran akuntansi dasar, peserta dapat mempraktekkan bahan ajar kartu kerja dan peserta dapat menerapkan pembelajaran di kelas menggunakan model problem-based learning. Manfaat dari adanya pelatihan ini diharapkan para guru dapat menerapkan teknik pembelajaran yang tepat, bahan ajar yang tepat serta model pembelajaran yang sesuai untuk mengajarkan materi akuntansi dasar.

 

Kata kunci: Integrated System, Problem Based Learning, Pembelajaran Akuntansi

 

 

Abstract

 

 Separable learning techniques are less appropriate if the learning material is related to the accounting cycle. In addition, the rapid development of information technology requires teachers to innovate flexible learning by providing convenience for students to learn wherever and whenever. Therefore, the PKM team wants to provide training to teachers who are members of the MGMP Accounting SMK Tulungagung Regency East Java to provide training in developing learning techniques using Integrated Systems in basic accounting subjects. The PKM implementation method consists of the preparation stage, the implementation of activities which are divided into 2, namely online and offline, Monitoring and Evaluation and follow-up activities. The results of this community service are that the Tulungagung Regency Accounting MGMP teachers get additional knowledge related to the Integrated System technique in basic accounting learning, participants can practice working card teaching materials and participants can apply classroom learning using the problem-based learning model. The benefits of this training are expected that teachers can apply the right learning techniques, the right teaching materials and the appropriate learning model to teach basic accounting material.

 

Keywords: Integrated System, Problem Based Learning, Accounting Learning


Full Text:

PDF

References


Aghni, R. I. (2018). Fungsi dan jenis media pembelajaran dalam pembelajaran akuntansi. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, 16(1), 98-107.

Dwiharja, L. M. (2015). Memanfaatkan Edmodo sebagai media pembelajaran akuntansi. In Prosiding Seminar Nasional (Vol. 9, No. 1, pp. 332-344).

Hasan, I., & Susilowobowo, J. (2015). Pengembangan kartu pintar sebagai media pembelajaran materi pokok pengaruh transaksi keuangan terhadap perubahan akun – akun di SMK Negeri 1 Ngawi. Jurnal Pendidikan Akuntansi, 3(2), 1-12.

Nasiruddin, N. (2020). Metode pembelajaran Qawâ’id (Nahwu-Sharaf) dengan pendekatan integrated system. Edulab: Majalah Ilmiah Laboratorium Pendidikan, 4(2), 102-114.

Nugroho, A. S. A., & Susilowibowo, J. (2019). Pengembangan permainan kartu BTS (Bid To Score) sebagai media pengayaan pada materi akuntansi piutang kelas XI Akuntansi di SMKN 10 Surabaya. Jurnal Pendidikan Akuntansi (JPAK), 7(3), 282-287.

Saputra, I. A. G., & Susanti. (2016). Pengembangan media pembelajaran sebagai bahan pengamatan dalam pendekatan saintifik pada mata pelajaran akuntansi keuangan siswa kelas XI SMK Negeri di Surabaya. Jurnal Pendidikan Akuntansi (JPAK), 4(2), 1-8.

Saputra, I. A. G., Wulandari, W., & Hestiningrum, P. (2023). Pelatihan penggunaan aplikasi accurate sebagai upaya peningkatan kompetensi mahasiswa PLP program studi pendidikan akuntansi. Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(2), 1033-1038.

Siswanti, T., & Sibarani, B. B. (2022). Pengantar Akuntansi. Penerbit NEM.

Susilowibowo, J., Susanti, & Hardini, H. T. (2018). Pengembangan bahan ajar berupa kartu kerja berbasis implementasi model pembelajaran kooperatif tipe think pair share pada perkuliahan pengantar akuntansi. Jurnal Pendidikan Akuntansi, 1(2), 12-19.

Syukron, A. A. (2019). Implementasi pendekatan integrated system dalam meningkatkan minat dan prestasi belajar Bahasa Arab siswa kelas Xi di MA NU Miftahul Ulum Margasari-Tegal. El-Tsaqafah Jurnal Jurusan PBA, 18(2), 161-182.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um045v7i1p030

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Email: karinov@um.ac.id

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.