Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe Find Someone Who dan Flashcard Game untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa

Binti Nurhaniyah, Budi Eko Soetjipto, Fattah Hanurawan

Abstract


Abstract: The purposes of this classroom action research were to describe: (1) the application of learning cooperative find someone who and flashcard game type to increase learning motivation social studies in students’ fifth grade; and (2) response of fifth grade students SDN Klanderan to the application find someone who and flashcard game. The subjects of this study is the fifth grade students totaling 32 students. This study was conducted in one cycle. Data collection instruments in this study used observations, questionnaires, and interviews. Data analysis techniq used qualitative descriptive. Conclusion the results of this study were: (1) learning motivation social studies in fifth grade students SDN Klanderan improved with the achievement of the aspect of hope of success, persistence of effort in learning, as well as the ability to face and overcome the failures of learning; and (2) students of the fifth grade SDN Klanderan responded with pleasure, passion thinking, and agrees.

 

Abstrak: Tujuan penelitian tindakan kelas ini adalah untuk mendeskripsikan (1) penerapan pembelajaran kooperatif tipe find someone who dan flashcard game untuk meningkatkan motivasi belajar IPS siswa kelas V; (2) respons siswa kelas V SDN Klanderan terhadap penerapan find someone who dan flashcard game. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas V yang berjumlah 32 siswa. Penelitian dilakukan dalam satu siklus. Alat pengumpul data dalam penelitian ini menggunakan observasi, angket, dan wawancara. Teknik analisis data hasil penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah: (1) motivasi belajar IPS siswa Kelas V SDN Klanderan meningkat ditandai dengan tercapainya aspek harapan keberhasilan, ketekunan usaha dalam belajar, serta kesanggupan menghadapi dan mengatasi kegagalan belajar; dan (2) siswa kelas V SDN Klanderan merespons dengan senang, semangat berpikir, dan setuju.

 


Keywords


cooperative learning; find someone who; flashcard game; learning motivation; pembelajaran kooperatif; motivasi belajar

Full Text:

PDF

References


Arends, R. I. 2007. Learning to Teach (Belajar untuk Mengajar). Terjemahan oleh Helly Prayitno dan Sri Mulyantini. 2008. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Becker, M., McElvany, N., dan Kortenbruck, M. Intrinsic and Extrinsic Reading Motivation as Predictors of Reading Literacy: A Longitudinal Study. Journal of Educational Psychology, 102(4), 773-785.

Denzin dan Lincoln. 2011. The Sage Handbook of Qualitative Research. Dalam Kemmis and Mc.Taggart, R., (Eds)., Participatory Action Research Comunicative Action and the Public Sphare. Terjemahan oleh Dariyanto. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Gillies, R. M. 2010. Teacher’s Reflections on Cooperative Learning: Issues of Implementation. Teaching an Teacher Education, 26(4), 22-26.

Gunawan, I. 2014. Pengaruh Supervisi Pengajaran dan Kemampuan Guru Mengelola Kelas terhadap Motivasi Belajar Siswa. Ilmu Pendidikan Jurnal Kajian Teori dan Praktik Kependidikan, 41(1), 44-52.

Gunawan, I. 2017. Landasan Dasar Pendidikan. Malang: Universitas Negeri Malang, UM Press.

Gunawan, I., dan Benty, D. D. N. 2007. Musyawarah Guru Mata Pelajaran dan Kemampuan Mengelola Kelas untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. Manajemen Pendidikan, 20(1), 21-31.

Gunawan, I., Ulfatin, N., Sultoni, Sunandar, A., Kusumaningrum, D. E., dan Triwiyanto, T. 2017. Pendampingan Penerapan Strategi Pembelajaran Inovatif dalam Implementasi Kurikulum 2013. Abdimas Pedagogi, 1(1), 37-47.

Hanurawan, Soetjipto, dan Prastuti. 2013. Pengembangan Program Pendidikan dan Pelatihan: Perilaku Anti Tawuran Pelajar Berbasis Sikap. Malang: FPPsi Universitas Negeri Malang.

Hardre, P. L. 2010. Examining Rural High School Teacher Characteristics and Motivating Strategies. Teacher Education and Practice, 23(2), 25-30.

Hartini, Gunawan, I., dan Suraya, S. N. 2012. Persepsi Mahasiswa terhadap Kualitas Pelayanan Pendidikan FIP IKIP PGRI MADIUN. Jurnal Pendidikan, 18(1), 37-66.

Kagan, S. 2009. Kagan Cooperative Learning. New York: Kagan Publishing.

Kusumaningrum, D. E., Arifin, I., dan Gunawan, I. 2017. Pendampingan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Berbasis Kurikulum 2013. Abdimas Pedagogi, 1(1), 16-21.

Martin, A. J., dan Dowson, M. 2009. Interpersonal Relationships Motivation, Engagement, and Achievement: Yields for Teory, Current Issues and Educational Practice. Review of Educational Research, 23(2), 36-40.

Sapriya. 2012. Pendidikan IPS Konsep dan Pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Schunk, D. H., Paul., R. P., dan Judith, L. M. 2008. Motivasi dalam Pendidikan Teori, Penelitian, dan Aplikasi. Terjemahan oleh Ellys Tjo. 2012. Jakarta: PT Indeks.

Schwinger, M., Steinmayr, R., dan Spinath, B. 2010. How Do Motivational Regulation Strategies Affect Achievement: Mediated by Effort Management and Moderated by Intelligence. Learning and Individual Differences, 19(4), 621–627.

Shapiro, L. E. 1997. Mengajarkan Emotional Intelligence pada Anak. Terjemahan oleh Alex Tri Kantjono. 1997. Jakarta: PT Gramedia.

Sholihat, S. 2013. Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Find Someone Who dalam Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jepang Tingkat Dasar. Tesis tidak diterbitkan: Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia. (Online), http://repository.upi.edu/id/eprint/5804), diakses 8 November 2014.

Slavin, R. E. 2006. Psikologi Pendidikan Teori dan Praktik. Terjemahan Marianto Samosir. 2008 Jakarta: PT Indeks.

Soetjipto, E. B. 2013. Strategi dan Model Pembelajaran IPS. Malang: Pascasarjana Universitas Negeri Malang.

Steinmayr, R., dan Spinath, B. 2009. The Importance of Motivation as a Predictor of School Achievement. Learning and Individual Differences, 19(1), 80-90.

Widyasari, I., Suryandari, K. C., dan Suripto. 2013. Penerapan Metode Permainan melalui Media Flash Card dalam Peningkatan Kemampuan Kosakata Bahasa Inggris Siswa Kelas IV SDN 2 Kebasen. Jurnal Kalam Cendekia, 2(3), 34-38.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Ilmu Pendidikan: Jurnal Kajian Teori dan Praktik Kependidikan



 

Ilmu Pendidikan: Jurnal Kajian Teori dan Praktik Kependidikan is indexed by:

       

 


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Web Analytics Made Easy - StatCounter IP Stats