Model Integrasi Praktik Supervisi Klinis dan Lesson Study Guru Sekolah Dasar dalam Menciptakan Pembelajaran Efektif

Erika Mei Budiarti, Achmad Supriyanto, Burhanuddin Burhanuddin

Abstract


Abstract: The aim of this research to describe about usefulness of clinical supervision techniques, lesson study, and integration of both in basic educational institutions in order to improve the professional ability of teachers in order to realize effective and efficient learning. This research was conduct at two sites, namely SD Al Irsyad Al Islamiyyah Malang and State University of Malang. Researchers used research design with descriptive qualitative approach. Data collection methods used by researchers are interviews, observation, and documentation study. Data analysis used is data reduction, data display, and data verification. Finding of this research is the new integration model of clinical supervision and lesson study to improve the professional ability of basic educational teachers.

 

Abstrak: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kebermanfaatan dari teknik supervisi klinis, lesson study, dan integrasi antara keduanya di lembaga pendidikan dasar dalam rangka meningkatkan kemampuan profesional guru guna mewujudkan pembelajaran yang efektif dan efisien. Penelitian ini dilakukan di dua situs yaitu di SD Al Irsyad Al Islamiyyah Malang dan Universitas Negeri Malang. Peneliti menggunakan rancangan penelitian dengan pendekatan kualitatif deskriptif. Metode pengumpulan data yang digunakan peneliti adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Sedangkan analisis data yang digunakan adalah reduksi data, display data, dan verifikasi data. Hasil dari penelitian ini adalah temuan model baru dari hasil integrasi praktik supervisi klinis dan lesson study yang dalam rangka meningkatkan kemampuan profesional guru sekolah dasar.

 


Keywords


clinical supervision; lesson study; integration; professional; supervisi klinis; integrasi; profesional

Full Text:

PDF

References


Gunawan, I. 2011. Pendekatan Alternatif dalam Pelaksanaan Supervisi Pengajaran. Premiere Educandum, 1(2), 211-232.

Gunawan, I. 2014. Metode Penelitian Kualitatif: Teori dan Praktik. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Gunawan, I. 2015. Mengembangkan Alternatif-alternatif Pendekatan dalam Pelaksanaan Supervisi Pengajaran. Manajemen Pendidikan, 24(6), 467-482.

Gunawan, I. 2017. Penerapan Manajemen Pembelajaran Berbasis Lesson Study dan Dampaknya terhadap Keaktifan Mahasiswa dalam Perkuliahan. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 24(1), 126-138.

Gunawan, I., Alifiyah, I., dan Evananda, F. 2017. Kompetensi Guru Sekolah Dasar: Sebuah Analisis Reflektif dengan Teknik Supervisi Pengajaran Penilaian Diri Sendiri. Prosiding Seminar Nasional Sinergitas Keluarga, Sekolah, dan Masyarakat dalam Penguatan Pendidikan Karakter, Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Malang, Malang, hlm. 249-258.

Imron, A. 2012. Peningkatan Profesionalisme Guru Sekolah Dasar dalam Kerangka Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Sekolah. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Jalal. 2007. Perkembangan Pelaksanaan Program Lesson Study. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Lewis, C. 2002. Educating Hearts and Minds: Reflections on Japanese Preschool and Elementary Education. NewYork: Cambridge University Press.

Miles, M. B., Huberman, A. M., dan Saldana, J. 2014. Qualitative Data Analysis: A Methode Sourcebook. New York: SAGE Publications, Inc.

Nur, D. 2013. Metode Pembelajaran Lesson Study. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Nurtain, H. 1989. Supervisi Pengajaran: Teori dan Praktik. Jakarta: Dirjendikti Depdikbud.

Sahertian, P. A. 2010. Konsep Dasar dan Teknik Supervisi Pendidikan dalam Rangka Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jakarta: Rineka Cipta.

Saputra, U. 2006. Administrasi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Ulfatin, N. 2015. Metode Penelitian Kualitatif di Bidang Pendidikan: Teori dan Aplikasinya. Malang: Media Nusa Creative.

Undang-undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. 2010. Jakarta: Fokus Media.

Yusac. 2007. Kebersamaan melalui Lesson Study. Bali: Bali Pos.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um027v3i12018p060

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Ilmu Pendidikan: Jurnal Kajian Teori dan Praktik Kependidikan



 

Ilmu Pendidikan: Jurnal Kajian Teori dan Praktik Kependidikan is indexed by:

       

 


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Web Analytics Made Easy - StatCounter IP Stats