EVALUASI MANAJEMEN PEMASARAN JASA PENDIDIKAN NONFORMAL PUSAT KEGIATAN BELAJAR MASYARAKAT (PKBM)

Budi Handayani, Bambang Ismanto

Abstract


Abstract: This study aims to evaluate the achievement of the marketing objectives of non-formal education services at the Salatiga City Community Learning Activity Center. This study uses a goal-oriented evaluation model developed by Ralph Winfred Tyler. Data collected using interviews, observation, and documentation. As a source of data is the manager, program manager, and student guardians. Data analysis uses qualitative analysis. The evaluation results show that the marketing management of educational services has been carried out by all PKBM managers with a marketing mix of 7P (product, price, place, promotion, people, process, physical evidence) but has not yet maximized in building a partnership called 1P, namely partnership building.

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi ketercapaian tujuan pemasaran jasa pendidikan nonformal Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat Kota Salatiga. Penelitian ini menggunakan model evaluasi berorientasi pada tujuan (goal oriented evaluation model) yang dikembangkan oleh Ralph Winfred Tyler. Data dikumpulkan dengan menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Sebagai sumber data adalah pengelola, penanggung jawab program, dan wali murid. Analisis data menggunakan analisis kualitatif. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa manajemen pemasaran jasa pendidikan sudah dilakukan oleh semua pengelola PKBM dengan analisis marketing mix 7P (product, price, place, promotion, people, process, physical evidence) namun belum memaksimalkan dalam membangun kemitraan yang disebut 1P yaitu partnership building.

 


Keywords


Evaluation; Marketing Management of Educational Services; Community Learning Center Activities; Evaluasi; Manajemen Pemasaran Jasa Pendidikan; Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat

Full Text:

PDF

References


Alma, B. (2009). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alfabeta.

Anjani, H. D., Irham, & Waluyati, L. R. (2018). Relationship of 7P Marketing Mix and Consumers’ Loyalty in Traditional Markets. (Online), (https://jurnal.ugm.ac.id/jae/article/view/36400), diakses 3 Mei 2019.

Anwar, D. (2014). Strategi Pemasaran Jasa Pendidikan dalam Meningkatkan Peminat Layanan Pendidikan di Madrasah Mualimin Muhammadiyah Yogyakarta. (Online), (http://digilib.uin-suka.ac.id/15112/2/1220411215bab-iv-atau-v-daftar-pustaka.pdf), diakses 3 Mei 2019.

Arikunto, S. (2011). Evaluasi Program Pendidikan: Pedoman Teoritis Praktis Bagi Mahasiswa dan Praktisi Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

David, A. A. (2013). Manajemen Strategis. Jakarta Selatan: Salemba Empat.

Engchun, R., Sungtong, E., & Haruthaithanasan, T. (2018). Homeschooling in Southern Thailand: Status and Proposed Guidelines for Learning Process Management. (Online), (https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S2452315116301357), diakses 3 Mei 2019.

Faisal, Y. (2015). Manajemen Pemasaran Jasa Pendidikan di Lembaga Kursus dan Pelatihan Bugs Training Center Sleman. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Fathonah, K. (2016). Strategi Pemasaran Jasa Pendidikan dalam Meningkatkan Pelayanan Pendidikan di MAN I Sragen. (Online), (http://eprints.iain-surakarta.ac.id/172/1/tesis%20full.pdf), diakses 3 Mei 2019.

Harahab, N. (2018). Marketing Jasa Pendidikan di MI Muhammadiyah Program Khusus Kartasura. (Online), (http://eprints.ums.ac.id/69158/1/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf), diakses 3 Mei 2019.

Hasthanti, S. W. (2018). Analisis Marketing Jasa Pendidikan di SD Muhammdiyah Plus Salatiga. Surakarta: Magister Administrasi Pendidikan UMS.

Kamil, M. (2011). Pendidikan Nonformal. Bandung: Alfabeta.

Kemdikbud. (2017). Model Unggulan Pendidikan Masyarakat. Jakarta: Dirjen Paud dan Dikmas, Kemdikbud.

Nugroho, C. W. (2013). Strategi Pemasaran Program Studi dan Strategi Blue Ocean. Salatiga: Magister Manajemen Pendidikan UKSW.

Ridwan. (2017). Manajemen Pemasaran Pendidikan Nonformal Studi Kasus di Desa Bahasa Borobudur. (Online), (http://digilib.uin-suka.ac.id/26952/1/12490052_BAB-I_IV-atau-V-DAFTAR-PUSTAKA.pdf), diakses 3 Mei 2019.

Ružinská, E. 2018. The Analysis of Selected Aspects of Marketing in Educational Institution. (Online), (http://www.mladaveda.sk/casopisy/2018/01/01_2018_05.pdf), diakses 3 Mei 2019.

Setiowati, D. (2016). Strategi Bauran Pemasaran Jasa Sekolah (Studi Kasus the Lost Customer SMP Kristen YSKI Semarang). (Online), (http://repository.unika.ac.id/11843/1/12.90.0002%20Desy%20Setiowati%20COVER.pdf), diakses 3 Mei 2019.

Sunyoto, D., & Susanti, F. E. (2015). Manajemen Pemasaran Jasa. Yogyakarta: CAPS.

Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2013. Jakarta: Fokus Media.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um025v4i22020p083

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 JMSP (Jurnal Manajemen dan Supervisi Pendidikan)

Hasil gambar untuk logo zotero ukuran kecil

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats