PENENGEMBANGAN VARIASI MODEL LATIHAN SHOOTING BOLABASKET DI KLUB GAJAH MADA TRENGGALEK
Abstract
The purpose of this research and development is to develop a model 22 shooting exercise was divided into 3 parts namely underbasket shoot, shoot the medium and 3 point shoot. Research methods used namely methods of research and development. The subject of the test used was 10 athletes Basketball Club of Gajah Mada Trenggalek for small group trials, and 30 athletes Was Club of Gajah Mada Trenggalek to test large groups. The instruments used in the form of a questionnaire (question form). The results of this research and development is model 22 shooting was packed in interactive multimedia. Of research results obtained in the analysis of the data and shows that the model of the given exercises can be used in learning and practice Basketball Club of Gajah Mada Trenggalek.
Tujuan dari penelitian dan pengembangan ini adalah mengembangkan 22 model latihan shooting bolabasket yang dibagi menjadi 3 bagian yaitu underbasket shoot, medium shoot dan 3 point shoot. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode penelitian dan pengembangan. Subjek uji coba yang digunakan adalah 10 atlet Klub Bolabasket Gajah Mada Trenggalek untuk uji coba kelompok kecil , dan 30 atlet Klub Bolabasket Gajah Mada Trenggalek untuk uji coba kelompok besar. Instrumen yang digunakan berupa kuesioner (Angket). Hasil dari penelitian dan pengembangan ini adalah 22 model shooting bolabasket yang dikemas dalam multimedia interaktif. Dari hasil penelitian diperoleh data dan di analisis menunjukkan bahwa model latihan yang diberikan dapat digunakan pada pembelajaran serta latihan Klub Bolabasket Gajah Mada Trenggalek.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ahmadi, Nuril. 2007. Permainan Bola Basket. Surakarta: Era Intermedia.
Al-Haliq, dkk. 2014. The Effect of Using Video on Developing Physical Fitness of Physical Education Students at the Hashemite University. Asian Social Science,(http://www.ccsenet.org/journal/index.php/ass/article/download/33114/19168.) Artikel (Online) diakses 14 Maret 2018.
Borg, W,R. & Gall, M,D. 1983. Education Research: An Introduction, Fourth Education. New York: Longman.
Budiwanto, S. 2012. Metodologi Latihan Olahraga. Malang.UM PRESS
Danny Kosasih. 2009. Fundamental Basketball. Krimedia.
Darmawan, A.B , Januarto, O.B., Wahyudi, U. 2016. Pengembangan Model Latihan Kombinasi Dribbling, Passing Dan Shooting Peserta Ekstrakurikuler Bolabasket Di Smp Negeri 2 Kota Malang. Jurnal Pendidikan Jasmani. (Http://Journal.Um.Ac.Id/Index .Php/Pendidikan-Jasmani/Article/View/7511/3431) Artikel (Online) Diakses 12 Maret 2018.
Harsono. 2004. Perencanaan Program Latihan (Edisi Kedua). Bandung.
Harun, M. F., Januarto, O. B., & Wahyudi, U. 2017. Pengembangan Model Latihan Jump Shoot Untuk Peserta Ekstrakirikuler Bolabasket SMA Negeri Kauman Kabupaten Tulungagung. Jurnal Pendidikan Jasmani. (http://journal2.um.ac.id/index.php/gpji/article/view/934/ 551). Artikel (Online) diakses tanggal 22 Febuari 2018.
Lubis, J. 2013. Panduan Praktis Penyusunan Progam Latihan. Jakarta. PT. RajaGrafindo Perseda.
Mohaimin, Abdul & Khisore.Y. 2014. Construction of passing ability test for basketball. International Journal of Multidisciplinary Research and Development, (http:// users.uoa.gr/~dhatziha/ assing% 20 Efficacy.pdf), Artikel, (Online) diakses tanggal 12 Maret 2018.
Nathania, R., Nurrochmah, S., Heynoek, F.P. 2017. Pengembangan Model Latihan Zone Defense Menggunakan Video Pada Kegiatan Ekstrakurikuler Bolabasket Di Charis National Academy Malang. Jurnal Pendidikan Jasmani. (http://journal2.um.ac.id/index.php/gpji /article/viewFile/934/551) Artikel (Online) diakses tanggal 14 Maret 2017.
Oliver, J. 2007. Dasar-Dasar Bola Basket. Pakar Raya.
Putra, U. 2017. Survei Kegiatan Ektrakurikuler Bolabasket Putra do SMA Negeri Se-Kecamatan Lamongan Kabupaten Lamongan. Jurnal Kepelatihan Olahraga. (http://journal2.um.ac.id/index.php/jko/ article/view/905). Artikel (Online) diakses tanggal 22 Febuari 2018
Prastowo, G. 2014. Pengaruh Metode Pembelajaran Part Practice Terhadap Hasil Belajar.
Shooting Bola Basket. Jurnal Pendidikan dan Kesehatan. (http://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/article/13122/68/article.pdf). Artikel (Online) diakses tanggal 17 Maret 2018
Septiani. M. A., Hanani. E. S. 2016. Model Pengembangan Pembelajaran Bolabasket Melalui Permainan Lumba Jaring Bagi Siswa Kelas Vii Smp Negeri 2 Talang Kabupaten Tegal Tahun 2015. Journal of Physical Education, Sport, Health and Recreations, (http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/peshr). Artikel. (Online) diakses tanggal 4 maret 2018.
Yulidasari R., ME Winarno, OB Januarto. 2016. Variasi Latihan Teknik Shooting Bolabasket Siswa Peserta Ekstrakurikuler Di Smpn 22 Malang. Jurnal Pendidikan Jasmani, (http://journal.um.ac.id/index.php/pendidikanjasmani/article/viewFile/ 4884/1282). Artikel, (Online) diakses tanggal 4 Maret 2018.
Yundiana, Y., Subarjah, H., Jeliantine, T. 2008. Dasar-Dasar Kepelatihan: Jakarta. Unversitas Terbuka.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indonesia Journal of Sport and Physical Education
ISSN : 2714-6693(online)
Email: ijspe.journal@um.ac.id
Indonesia Journal of Sport and Physical Education is indexed by:
|