Pengembangan Bahan Ajar Geografi Struktur Buku Cambridge Fundamentals of Geography untuk Kelas XI SMA/MA Materi Sebaran Barang Tambang
Abstract
Abstrak:Tujuan utama penelitian dan pengembangan ini yaitu untuk menghasilkan produk berupa bahan ajar pada Mata Pelajaran Geografi SMA Kelas XI Materi Sebaran Barang Tambang. Penelitian ini mengadaptasi model Dick and Carey menjadi lima tahap, yaitu: (1) mengidentifikasi kompetensi inti dan kom-petensi dasar, (2) melakukan analisis bahan ajar, (3) mengembangkan bahan ajar, (4) revisi, dan (5) uji coba produk. Berdasarkan hasil uji coba, persentase pada masing-masing aspek yaitu: gambar (81,8%), bahasa (81,1%), materi (81,6%), desain (85,4%). Secara keseluruhan kelayakan produk memperoleh ni-lai sebesar 82,4% (baik). Hasil penilaian tersebut menunjukkan bahwa produk bahan ajar layak digunakan dalam pembelajaran.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Atsnan, M.F & Gazali, Yuliana. 2014. Penerapan Pendekatan Scientific dalam Pembelajaran. Prosiding. Hlm 54, online, diakses 26 November 2015.
Dick,Walter and Carey, Lou. 2001. The Systematic Design Of Instruction. Jersey: Pearson.
Hernawan, Permasih, Dewi. 2012. Pengembangan Bahan Ajar.
Kamil, Puspita Annaba. 2015. Pengembangan Bahan Ajar Geografi Model Robert E Gabler Et All Untuk SMA/Ma Kelas X Pada Materi Mitigasi Dan Adaptasi Bencana Alam. Tesis, Jurusan Pendidikan Geografi, Program Pascasarjana Universitas Negeri Malang.
National Research Council. (2006). Learning To Think Spatially: GIS as a Support System in the K-12 Curriculum. Washington DC: National Purwanto, Edy. 2001. Mengkaji Buku Pelajaran IPS Geografi Untuk Meningkatkan Kualitas Hasil Belajar.Jurnal IPS dan Pengajarannya, 34 (1):24-34.
Sitepu, B.P. 2012. Penulisan Buku Teks Pelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Sukmayadi, Dody. 2015. Geo-spatial thinking dari sudut pandang Implementasi Informasi Geospasial.Yogyakarta.
DOI: http://dx.doi.org/10.17977/jpg.v21i1.300
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Jurnal Pendidikan Geografi
Jurnal Pendidikan Geografi: Kajian, Teori, dan Praktek dalam Bidang Pendidikan dan Ilmu Geografi is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License,
JPG Indexed By:
View My Stats