PEMANFAATAN APLIKASI QUIZIZZ SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA

Aldy Irfansyah, Eddy Rudiyanto, Fuad Indra Kusuma

Abstract


Penelitian ini memiliki beberapa tujuan yaitu antara lain: (1) untuk mendeskripsikan Live quiz dari aplikasi quizizz sebagai media pembelajaran dapat meningkatkan motivasi belajar siswa; (2) untuk mendeskripsikan Classes dari aplikasi quizizz sebagai media pembelajaran dapat meningkatkan motivasi belajar siswa; (3) untuk mendeskripsikan Reports dari aplikasi quizizz sebagai media pembelajaran dapat meningkatkan motivasi belajar siswa; dan (4) untuk mendeskripsikan Memes dari aplikasi quizizz sebagai media pembelajaran dapat meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif kelas X TKR di SMK Muhammadiyah 1 Kota Malang. Angket motivasi belajar digunakan sebagai alat pengumpulan data utama penelitian. menggunakan analisis deskriptif untuk mendeskripsikan motivasi belajar siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa setelah menggunakan aplikasi quizizz sebagai media pembelajaran pada mata pelajaran Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif kelas X TKR di SMK Muhammadiyah 1 Kota Malang (1) materi alat ukur mekanik dalam live quiz dari aplikasi quizziz meningkatkan secara sangat baik motivasi belajar siswa; (2) materi alat ukur mekanik dalam classes dari aplikasi quizziz meningkatkan secara sangat baik motivasi belajar siswa; (3) materi alat ukur mekanik dalam reports dari aplikasi quizziz meningkatkan secara sangat baik motivasi belajar siswa; (4) materi alat ukur mekanik dalam memes dari aplikasi quizziz meningkatkan secara baik motivasi belajar siswa.


Keywords


Media Pembelajaran; Aplikasi Quizizz; Motivasi Belajar Siswa

Full Text:

PDF

References


Arianti. 2019. Peranan Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. DIDAKTIKA: Jurnal Kependidikan, 12(2), 117–134. DOI: https://doi.org/10.30863 /didaktika.v12i2.181

Audie, N. 2019. Peran Media Pembelajaran Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP UNTIRTA, 2(1), 586-595. Dari: https:// jurnal.untirta.ac.id/index.php/psnp/article/view/5665.

Firdha, N. & Zulyusri. 2022. Penggunaan iSpring Dalam Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif. Diklabio: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Biologi, 6(1), 101–106. DOI: https://doi.org/10.33369 /diklabio.6.1.101-106

Handayani, A. D.; Hermansyah & Susanti, D. 2022. Pengaruh Aplikasi Quizizz Terhadap Motivasi Belajar Matematika Siswa. Mathematics Education and Application Journal (META), 4(1), 1–7. DOI: https://doi.org/10.35334/meta.v4i1.2651

Hidayati, I. D. & Aslam. 2021. Efektivitas Media Pembelajaran Aplikasi Quizizz Secara Daring Terhadap Perkembangan Kognitif Siswa, Jurnal Pedagogi dan Pembelajaran, 4(2), 251–257. DOI: https:// doi.org/10.23887/jp2.v4i2.37038.

Mulyati, S., & Evendi, H. (2020). Pembelajaran Matematika melalui Media Game Quizizz untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika SMP. GAUSS: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 64–73. https://doi.org/10.30656/gauss.v3i1.2127

Nelsen, M. P.; Lücking, R.; Boyce, C. K.; Lumbsch, H. T. & Ree, R. H. 2020. The macroevolutionary dynamics of symbiotic and phenotypic diversification in lichens. Proceedings of the National Academy of Sciences (PNAS), 117(35), 21495–21503. DOI: https://doi.org/10.1073/pnas.2001913117

Oktaviani, R.; Legiani, W. H. & Bahrudin, F. A. 2022. Pengaruh Media Quizizz terhadap Motivasi Belajar Siswa dalam Pembelajaran PPKn. Journal of Civic Education (JCE), 5(3), 310–319. DOI: https://doi.org/10.24036/jce.v5i3.742

Pusparani, H. 2020. Media Quizizz Sebagai Aplikasi Evaluasi Pembelajaran Kelas Vi Di Sdn Guntur Kota Cirebon. Jurnal Tunas Nusantara, 2(2), 269–279. DOI: https:// doi.org/10.34001/jtn.v2i2.1496

Rahman.; Kondoy, E. & Hasrin, A. 2020. Penggunaan Aplikasi Quizziz Sebagai Media Pemberian Kuis Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Mahasiswa. JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan, 4(3), 60–66. DOI: https://doi.org/10.58258/jisip.v4i3.1161




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um074v8i12024p19-25

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Teknik Otomotif: Kajian Keilmuan & Pengajaran

ISSN: 0613-9324 | E-ISSN: 2613-9316
Contact
Diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Teknik Otomotif, Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Malang (UM)
Jl. Semarang No 5 Malang 65145
Homepagehttp://journal2.um.ac.id/index.php/jto/index
Telepon: 0341-565307

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats