ANALISIS FAKTOR-FAKTOR MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA PENDIDIKAN TEKNIK MESIN UNIVERSITAS NEGERI MALANG

Shofi Rismanandi

Abstract


Tingginya angka pengangguran di Indonesia disebabkan oleh banyaknya minat para lulusan perguruan tinggi sebagai pencari kerja bukan sebagai pencipta lapangan peker-jaan. Jumlah lulusan dari tahun ke tahun te-rus meningkat, namun peningkatan tersebut tidak diimbangi oleh pertambahan jumlah la-pangan pekerjaan. Pada penelitian ini instru-men yang digunakan adalah angket/kuesioner. Populasi penelitian adalah mahasiswa jurusan S1 Pendidikan Teknik Mesin UM tahun ang-katan 2011 dan 2012. Hasil penelitian melalui analisis presentase pada variabel minat ber-wirausaha tergolong dalam kategori sangat tinggi dengan menunjukkan persentase sebe-sar 52,95%, sedangkan pada variabel faktor-faktor minat berwirausaha tergolong dalam kategori tinggi dengan persentase sebesar 52,94%.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.