KESESUAIAN LABORATORIUM SEBAGAI SUMBER BELAJAR DI PRODI TATA BOGA

Tri Sadha Bakti, M.Abdurachman Panoto Gomo

Abstract


Tujuan penelitian ini untuk: (1) Menganalisis kondisi sarana dan prasarana laboratorium; (2) kesesuaian sarana dan prasarana laboratorium Tata Boga Jurusan TI-FT UM dengan standar minimal laboratorium maupun yang telah dipersyaratkan Permendiknas No.40 tahun 2008. Metode penelitian dan analisis digunakan rancang-an dan statistik deskriftif. Hasil penelitian kondisi peralatan di Laboratorium Pastry (luas ruang 136 m2, intensitas cahaya dan kuat arus pencahayaan 710 lux ) 82,57% sesuai standar minimal. Prasarana (lantai, warna dinding, sirkulasi udara, tempat cuci peralatan dan bahan) tersedia dan memadai. Kondisi laboratorium Produksi (jumlah peralatan, lantai keramik, sirkulasi udara) 56,00% sesuai dan memadai, di-dukung jendela sepanjang 12m dan exhouse fan dan kipas angin di beberapa titik, re-rata intensitas cahaya 990 lux dengan luas ruangan 80 m2, kuat arus pencahayaan da-lam laboratorium sangat memenuhi. Laboratorium Industri kondisi peralatan 50,00% memenuhi standar, luas ruang 96 m2 untuk 30 mahasiswa kurang memenuhi. Intensi-tas cahaya 710 lux, kuat arus pencahayaan laboratorium sudah memenuhi, namun kondisi lantai belum memenuhi dari segi kemiringan dan material.

Keywords


kesesuaian laboratorium; sarana; prasarana,; sumber belajar

Full Text:

PDF

References


Artanti, Guspri D, & Dahlia, M. 2013. Modul Pendidikan & Latihan Pro-fesi Guru PSG Rayon 124 Univer-sitas Negeri Makassar. Makassar: Universitas Negeri Makassar.

Baim. 2011. Pemanfaatan Laboratorium dalam Belajar IPA. (Online), (http:// baim87-bio.blogspot.com/2011/05/ pemanfaatan-laboratorium-dalam-belajar). Depdiknas. 2003. Standar Minimal Labo-ratorium Pendidikan Teknologi dan Kejuruan. Direktorat Pembinaan Pendidikan Tenaga Kependidikan dan Ketenagaan Perguruan Tinggi Jakarta. ISSN: 2394-1103 diakses tanggal 13 Nopember 2016. Mendikbud. 2010. Lampiran Permendik-bud. 2010. tentang Juknis PLP 2013. Jakarta: Mendikbud. Materi Pelatihan Tenaga Teknisi/Laboran LPTK, 2006 FT UNY.

Nnaji, Ndubuisi & Ofon. 2016 Microbial Evaluation and Proximate Composi-tion of Pastries Sold Within the Uni-versity of Uyo Campuses. Journal of Applied Life Sciences International. (Online) 7(3): 1-7, 2016, (www.-sciencedomain.org, diakses 13 Agustus 2016). Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun -2005. Tentang Standar Nasional Pendidikan. Pengelolaan Laboratorium, Mr. Physika. htm diunduh pada 11 April 2014. Persyaratan Hygiene dan Sanitasi Tempat Pengolahan Makanan, Masens diun-duh pada 14 November 2015. Riduwan. 2003. Dasar-dasar Statistika.

Rennaa, M., Rinaldi, V.A. & Gonnella, M. 2015. The Mediterranean Diet between Traditional Foods and Hu-man Health: The Culinary Example of Puglia (Southern Italy). Interna-tional Journal of Gastronomy and Food Science. 2(2): 63--71. (On-

TEKNOLOGI DAN KEJURUAN, VOL. 40, NO. 2, SEPTEMBER 2017: 169-180

line), (www.elsevier.com/locate/ ijgfs, diakses 10 Agustus 2016). Sonhadji, A. 2002. Laboratorium sebagai Basis Pendidikan Teknik di Perguru-an Tinggi: Pidato pengukuhan Guru Besar. Malang: Universitas Negeri Malang. Sugiyono, 2002. Metode Penelitian Ad-ministrasi, Alfa Beta, Bandung. Suharsimi, A. 2000. Manajemen Peneli-tian. Bandung: Alfa Beta. SNI 03-6575-2001. Tata Cara Perancang-an Sistem Pencahayaan Buatan pada Bangunan Gedung.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um031v40i22017p169

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Teknologi dan Kejuruan: Jurnal Teknologi, Kejuruan, dan Pengajarannya

Teknologi dan Kejuruan: Jurnal Teknologi, Kejuruan, dan Pengajarannya
E-ISSN 2477-0442 (online)

Contact
Faculty of Engineering, Universitas Negeri Malang (UM)
Jl. Semarang No 5 Malang 65145, Building H5,  1st  Floor. 

Homepage: http://journal2.um.ac.id/index.php/teknologi-kejuruan
Email: teknologikejuruan.ft@um.ac.id 

 Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.   

View My Stats