PROJECT BASED LEARNING: PEMANFAATAN VLOG DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH UNTUK GENERASI PRO GADGET

Eka Dian Susanti

Abstract


Generasi pro gadget merupakan generasi yang tidak asing dengan teknologi. Masalah yang seringkali terjadi pada saat pembelajaran ialah siswa cenderung malas memperhatikan guru dan lebih suka menggunakan gadgetnya sehingga motivasi dalam belajar rendah. Dalam menghadapi siswa yang pro gadget maka guru harus dapat memilih media yang sesuai dengan karakteristik siswa. Vlog merupakan media yang dapat dimanfaatkan untuk pembelajaran berbasis Project Based Learning. Melalui tugas proyek siswa secara langsung akan memahami materi yang sedang dipelajari. Tugas proyek berupa pembuatan Vlog cocok digunakan dalam Matapelajaran sejarah. Hal tersebut dikarenakan Vlog cenderung dengan kegiatan untuk bercerita yang hasilnya berupa video (audio visual). Melalui pemanfaatan Vlog siswa dapat lebih kreatif dan termotivasi dalam belajar sejarah karena siswa dalam proses pembuatannya diberikan permasalahan-permasalahan untuk memicu rasa keingintahuan siswa.

The pro generation of gadgets is a generation that is no stranger to technology. The problem that often occurs when learning is that students tend to be lazy to pay attention to the teacher and prefer to use the gadget so that motivation in learning is low. In dealing with students who are pro gadgets, the teacher must be able to choose the media that fits the characteristics of students. Vlog is a media that can be used for learning based on Project Based Learning. Through project assignments students will directly understand the material being studied. The project task in the form of making Vlogs is suitable for use in historical subjects. This is because Vlog tends to be an activity to tell stories, the results of which are videos (audio visual). Through the use of Vlog students can be more creative and motivated in learning history because students in the manufacturing process are given problems to trigger students' curiosity.

 

DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um020v13i12019p84

 


Keywords


Vlog (Video Blog), Media Pembelajaran Sejarah, Project Based Learning, Generasi pro gadget.

References


Mardyati, Ayu. Intan. 2017. Mengenal Vlog. Sumber: http://ilmuti.org/. Diakses 2 pada April 2019. (Online).

N, Jimi dkk. 2018. Bisnis Vlogging Dalam Industri Media Digital Di Indonesia. Jurnal: Ilmu Komunikasi, VOL 15 (1).

Sadirman, Arif. 2002. Media Pendidikan: Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Priana, Ronny Yudhi Septa. 2017. Pemanfaatan Vlog Sebagai Media Pembelajaran Teritegrasi Tekhnologi Informasi. Proseding Seminar Nasional Pendidikan: FKIP UNTIRTA.

Sanaky, Hujair AH. 2013. Media Pembelajaran Interaktif-Inovatif. Yogyakarta: Kaukaba Dipantara.

Kamaru, Win. 2016. Pengertian Vlog Dan Manfaatnya Bagi Youtuber. Sumber: http://www.matahaya.com. Diakses pada 2 April 2019. (Online).

Wena, Made. 2009. Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer: Suatu Tinjauan Konseptual Operasional. Jakarta: Bumi Aksara.

Al-Tabani, TriantoIbnu Badar. 2014. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif, Progresif, Dan Kontekstual. Jakarta: Prenadamedia Group.

Delise, Robert. 1997. Used Problem Based Learning in The Classroom. USA:Association for Supervision and Curriculum Development.

Harahap, Nursapia. 2014. Penelitian Kepustakaan. Jurnal: Iqra’ Vol 8 (1).

Ajeng, Andi Tenri. 2018. Vlogger Dan Konten Vlog Youtubers Palu: Motivasi Menjadikan Youtobe Sebagai Media Berekspresi. Jurnal: Kinesik Vol 5 (3).

Sayono, Joko. 2013. Pembelajaran Sejarah Di Sekolah: Dari Pragmatis Ke Idealis. Jurnal: Sejarah dan Budaya, No 1, hal 9.

Rusman. 2010. Model-model Pembelajaran Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Rajawali Press.

Mulyoto. 2013. Strategi Pembelajaran Di Era Kurikulum 2013. Jakarta: Prestasi Pustakaraya.

Kochhar. 2008. Pembelajaran Sejarah Teaching Of History. Jakarta: PT Grasindo.

Sanjaya, Wina. 2011. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidika. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Jihad, Asep & Abdul Haris. 2008. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Pressindo.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Sejarah dan Budaya: Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Editorial office:
History Department, Faculty of Social Science,
Universitas Negeri Malang
Jl. Semarang No.5 Kota Malang 65145,  
Phone. (0341) 551312,
email: jsb.journal@um.ac.id
Website: http://journal2.um.ac.id/index.php/sejarah-dan-budaya

P-ISSN 1979-9993
E-ISSN 2503-1147

  Creative Commons License
This work is licensed under a CC BY SA 4.0.

Web
Analytics Made Easy - StatCounter

View My Stats 

Flag Counter