Pengembangan bahan ajar electronic historical revolution book (E-HIROBO) berbasis Heyzine materi Revolusi Prancis untuk kelas XI IPS SMA Nasional Malang
Abstract
Abstract
Teaching materials become tools used in learning and teaching activities. However, this, especially in XI SMA Nasional Malang, cannot be done optimally in learning in History Specialization, thus affecting students. E-HIROBO was developed to be able to help students understand about the French Revolution. This research and development uses the Thiagarajan model as its method, consisting of four stages, namely define, design, develop, and disseminate. The results of the material expert validation received a percentage of 86% (very valid), the validation of the media expert received a percentage of 84% (very valid). Meanwhile, the results of the small group test questionnaire obtained a percentage of 81.81%, and the results of the large group test obtained 87.65%. Based on these results, it is concluded that the development of E-HIROBO on the material of the French Revolution is very valid and very feasible to use in learning History Specialization.
Abstrak
Bahan ajar menjadi perangkat digunakan dalam kegiatan belajar dan mengajar. Namun hal tersebut khususnya di XI SMA Nasional Malang belum dapat dilakukan secara maksimal dalam pembelajaran pada Sejarah Peminatan, sehingga mempengaruhi peserta didik. E-HIROBO dikembangkan ditujukan untuk dapat membantu bagi peserta didik dapat memahami seputar Revolusi Prancis. Penelitian dan pengembangan ini menjadikan model dari Thiagarajan sebagai metodenya, terdiri dari empat tahapan yaitu define (mendefinisikan), design (merancangkan), develop (mengembangkan), dan disseminate (menyebarkan). Hasil validasi ahli bagian materi mendapatkan persentase 86% (sangat valid), validasi dari ahli bagian media mendapatkan persentase 84% (sangat valid). Sementara itu dari hasil angket uji kelompok kecil memperoleh persentase 81,81%, dan hasil dari uji kelompok besar memperoleh 87,65%. Berdasarkan dari hasil tersebut disimpulkan bahwa pengembangan E-HIROBO pada materi Revolusi Prancis sangat valid dan sangat layak digunakan dalam pembelajaran Sejarah Peminatan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
About Heyzine (online). (https://heyzine.com/). Diakses 8 Maret 2022.
Amir & Parumbuan, D, M. (2018). The Development of Teaching Media Video Instructional Book at The Students Courses Technology Education. Jurnal Studi Pendidikan Indonesia. 21(2).
Amri, S & Ahmadi, K. (2010). Konstruksi Pengembangan Pembelajaran. Jakarta: Prestasi Pustaka.
Arikunto, S. (2017). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan Edisi 3. Jakarta: Bumi Aksara.
Barnett, R., & Coate, K. (2004). Ebook: Engaging The Curriculum. United Kingdom: Mcgraw-Hill Education.
Carpentier, J & Lebrun, F. (2011). Sejarah Prancis: Dari Zaman Prasejarah himgga Akhir Abad ke-20. Jakarta: Kepustakaan Populer Gramedia.
Kosasih. (2021). Pengembangan Bahan Ajar. Jakarta: Bumi Aksara.
Majid, A. (2008). Perencanaan Pembelajaran, Mengembangkan Standar Kompetensi Guru. Jakarta: PT. Rosdakarya.
Manumpil, M. (2015). Hubungan Penggunaan Gadget dengan Tingkat Prestasi Siswa di SMA NEGERI 9 Manado. Ejoural Keperawatan, Vol. 3, No. 2.
Prastowo, A. (2012). Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Yogyakarta: Diva Press.
Shiratuddin, N. (2003). Ebook Technology and its Potential Application in Distance Education. Journal of Digital Information, 3(4).
Ulumudin, I, Mahdiansyah, & Suwardi, J. 2017. Kajian Buku Teks dan Pengayaan: Kelengkapan dan Kebijakan Penumbuhan Minat Baca Siswa. Jakarta: Pusat Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um081v4i12024p65-74
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Historiography: Journal of Indonesian History and Education
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Historiography: Journal of Indonesian History and Education is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
JOIN Indexed By: