COMMUNITY AFFECT DAN BRAND COMMUNITY TRUST TERHADAP BRAND EQUITY
Abstract
Keywords : Brand Community Affect, Brand Community Trust, Brand Equity, Brand Loyalty
Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh brand community affect dan brand community trust terhadap brand equity, serta menguji pengaruh brand community affect dan brand community trust terhadap brand equity melalui brand loyalty sebagai variable mediasi. Obyek penelitian ini adalah seluruh anggota aktif Malang Yaris Club sebanyak 73 orang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah metode total sampling. Teknik analisis data menggunakan analisis PLS (Partial Least Square). Hasil penelitian yang didapatkan adalah Brand Community Affect berpengaruh positif secara langsung terhadap Brand Equity; Brand Community Trust berpengaruh positf secara langsung terhadap Brand Equity; Brand Community Affect berpengaruh positif secara langsung terhadap Brand Loyalty; Brand Community Trust berpengaruh positif secara langsung terhadap Brand Loyalty; Brand loyalty berpengaruh positif secara langsung terhadap Brand Equity, Brand Community Affect berpengaruh positif terhadap Brand Equity melalui Brand Loyalty, Brand Community Trust berpengaruh positif terhadap Brand Equity melalui Brand Loyalty.
Kata Kunci : Brand Community Affect, Brand Community Trust, Brand equity, Brand Loyalty.
Full Text:
PDFDOI: http://dx.doi.org/10.17977/um042v22i1p1-10
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Ekonomi Bisnis is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License