PROFIL KONDISI FISIK DOMINAN ATLET GULAT GAYA BEBAS (FREESTYLE) PUTRA DAERAH MALANG RAYA TAHUN 2023
Abstract
Tujuan: Penelitian ini memilki tujuan untuk mengetahui dan mengkaji Tingkat kondisi fisik dominan pada atlet gulat gaya bebas freestyle) putra di PGSI Kota Malang, PGSI Kabupaten Malang dan PGSI Kota Batu. Metode: Rancangan penelitian ini menggunakan survei bentuk deskriptif kuantitatif dengan jumlah subjek total 40 atlet gulat putra se-Malang Raya diantaranya 11 atlet gulat PGSI Kota Malang, 11 atlet gulat PGSI Kabupaten Malang dan 18 atlet gulat PGSI Kota Batu, instrumen tes yang digunakan berupa tes kelincahan, daya ledak otot tungkai dan daya ledak otot lengan, kelentukan, dan daya tahan jantung paru. Hasil: Dari analisi data terdapat beberapa simpulan diantaranya pada komponen kelincahan dominan pada kriteria kurang dan kurang sekali, pada komponen daya ledak otot tungkai dominan pada kriteria baik dan baik sekali, pada komponen daya ledak otot lengan dominan pada kriteria i baik dan baik sekali, pada komponen kelentukan dominan pada kriteria kurang dan kurang sekali serta pada komponen daya tahan jantung paru dominan pada kriteria kurang dan kurang sekali, maka kemampuan kondisi fisik komponen kelincahan, kelentukan dan daya tahan jantung paru perlu menjadi perhatian penting untuk ditingkatkan dengan latihan intensif dan terprogram untuk memperoleh kriteria baik dan baik sekali
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Amani, M. (2019). Identifikasi motivasi pelajar perempuan mengikuti olahraga beladiri. Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 7(3)
Arwin, A., & Ilahi, B. R. (2021). Kontribusi Kekuatan Otot Tungkai dan Kelenturan Pinggang Terhadap Hasil Bantingan Kayang dalam Olahraga Gulat. Sport Gymnastics: Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani, 2(1), 14-23
Bafirman, A. B., & Wahyuri, A. S. (2019). Pembentukan Kondisi Fisik. Depok. PT Raja Grafindo Perkasa
Dewi, N. K. R., Sudiana, I. K., & Arsani, N. L. K. A. (2018). Pengaruh Pelatihan Single Leg Speed Hop Dan Double Leg Speed Hop Terhadap Daya Ledak Otot Tungkai. Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha, 6(3), 1–10
Fahrizi, E. B., Mahfud, I., Yuliandra, R., Gumantan, A. (2020). Tingkat Kebugaran Jasmani Mahasiswa Olahraga selama New Normal Pandemi Covid-19. Tadulako Journal Sports Sciences and Physical Education. ISSN 2581-0383
Harsono. (2018). Latihan Kondisi Fisik. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Hermawan, I., & Sili, L. L. S. B. (2016). Norma Tes Daya Ledak, Kecepatan, Daya Tahan Sepakbola Untuk Kategori Usia 13-14 tahun. Journal Physical Education, Health and Recreation, 1(1), 10-20
Jahrir, A. S., & Jusuf, A. (2022). Kontribusi Kekuatan dan Kelincahan Terhadap Bantingan Pinggang Olahraga Gulat. Jurnal Olahraga dan Kesehatan Indonesia (JOKI) Volume 2 Nomor 2. 71-76.
Juhanis, J. (2012). Hubungan Kekuatan Otot Tungkai Dan Kekuatan Otot Lengan Dengan Kemampuan Bantingan Pinggang Pada Olahraga Gulat Mahasiswa Fik Unm Makassar. Jurnal ILARA, 3(1), 60-69.
Khairuddin, K. (2017). Olahraga dalam Pandangan Islam. Jurnal Olahraga Indragiri, 1(1), 1-14.
Kurniawati, A., Nurrochmah, S., Hariyanto, E., & Kurniawan, A. W. (2022). Kekuatan Otot Lengan, Kelentukan dan Daya Tahan Tubuh Atlet Gulat PGSI Kota Malang dan PGSI Kabupaten Malang. Sport Science and Health, 4(11), 980-993.
Kusumawati, M. (2014). Pengaruh circuit training terhadap daya tahan atlet futsal SWAP Jakarta dalam Indonesia Futsal League (IFL) 2013. Jurnal Pendidikan Olahraga, 3(1), 27-34
Martiani. (2018). Kontribusi antara kekuatan otot tungkai dan kekuatan otot punggung terhadap kemampuan bantingan pinggang olahraga gulat atlet pgsi provinsi bengkulu. Jurnal Olahraga Prestasi. 14, 108–120
Pratama, B. A. (2015). Kontribusi Kecepatan dan Kelentukan Terhadap Hasil Menggiring Bola. Jurnal SPORTIF: Jurnal Penelitian Pembelajaran, 1(1), 74-80
Pujianto, A. (2015). Profil kondisi fisik dan keterampilan teknik dasar atlet tenis meja usia dini di kota semarang. Journal of physical education health and sport, 2(1), 38-42
Puspitasari, N. (2019). Faktor kondisi fisik terhadap resiko cedera olahraga pada permainan sepakbola. Jurnal Fisioterapi Dan Rehabilitasi, 3(1), 54-71
Saputra, D. I. M., & HendrA, J. (2020). Tinjauan keterampilan bantingan pada atlet gulat kabupaten bungo. Jurnal Muara Olahraga, 2(2), 270-279
Suharjana, F. (2013). Perbedaan pengaruh hasil latihan peregangan statis dan dinamis terhadap kelentukan togok menurut jenis kelamin anak kelas 3 dan 4 sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, 9(1)
Wahyuni, S. (2020). Vo2max, Daya Ledak Otot Tungkai, Kelincahan dan Kelentukan untuk Kebutuhan Kondisi Fisik Atlet Taekwondo. Jurnal Patriot, 2(2), 640-653
Ziqra, A., & Welis, W. (2019). Tinjauan Kondisi Fisisk Karate-ka Inkanas Dojo SKB. Jurnal Stamina
DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um040v7i2p83-94
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c)
Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia indexed by:
Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia
Indonesian Physical Education Arena
Prodi Pendidikan Jasmani dan Kesehatan
Jurusan Pendidikan Jasmani dan Kesehatan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Malang (UM)
ISSN : 2614-8293 (media online) - SK no. 0005.26148293/JI.3.1/SK.ISSN/2018.01 - 5 Februari 2018
Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
View My Stats