Survei Minat Siswa Kelas VIII Terhadap Kegiatan Ekstrakurikuler Olahraga Di SMP Negeri Se-Kabupaten Sidoarjo

Arnis Febrianty, Fahrial Amiq, Usman Wahyudi

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui minat peserta didik kelas VIII terhadap kegiatan ekstrakurikuler olahraga di SMP Negeri se-Kabupaten Sidoarjo. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan sampel yang diambil 10% dari jumlah populasi sebanyak 1540 peserta didik. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah cluster sampling (sampel kelompok), dengan tujuan agar subjek penelitian tidak terpusat pada satu kelompok. Berdasarkan ketentuan tersebut jumlah sampel penelitian ini sebanyak 155 peserta didik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peserta didik kelas VIII di SMP Negeri se-Kabupaten Sidoarjo memiliki minat terhadap kegiatan ekstrakurikuler olahraga, dilihat dari hasil persentase beberapa indikator seperti perhatian 84% dan ketertarikan 77%. Hasil rata-rata persentase dari semua indikator secara keseluruhan sebesar 82% dengan klarifikasi 81-100% dan dikategorikan dalam predikat Sangat Baik. Kesimpulan penelitian ini adalah kegiatan ekstrakurikuler olahraga memiliki minat yang baik dengan hasil yang telah dipaparkan.


Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. 2010. Evaluasi Program Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Arikunto, S. 2013. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Asra, Abuzar., Irawan, P.B., Purwoto, Agus. 2014. Metode Penelitian Survei. Bogor: IN MEDIA.

Aqib, Zaenal & Sujak. 2011. Panduan & Aplikasi Pendidikan Karakter. Bandung: YRAMA WIDYA.

Darmadi, H. 2017. Pengembangan Model Metode Pembelajaran dalam Dinamika Belajar Siswa. Yogyakarta: CV BUDI UTAMA.

Effendi, Sofian & Tukiran. 2014. Metode Penelitian Survei. Jakarta: LP3ES.

Hastuti, T. A. 2008. Kontribusi Ekstrakurikuler Bolabasket Terhadap Pembibitan Atlet dan Peningkatan Kesegaran Jasmani. Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, 5 (1): 45-50.

Hurlock, Elisabeth B. 1994. Psikologi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan. Jakarta: Erlangga.

Ilyasa, M. R. 2016. Survey Tetang Minat Siswa Terhadap Kegiatan Ekstrakurikuler Olahraga di SMA 4 Malang. Skripsi. Malang: Universitas Negeri Malang.

Jukhairsyah, A. 2016. Survei Minat Siswa Terhadap Kegiatan Ekstrakurikuler Olahraga di SMK Negeri 3 Malang. Skripsi. Malang: Universitas Negeri Malang.

Kompri. 2015. Manajemen Pendidikan Komponen-Komponen Elementer Kemajuan Sekolah. Yogyakarta: AR-RUZZ MEDIA.

Maesaroh, S. 2013. Peranan Metode Pembelajaran Terhadap Minat dan Prestasi Belajar Pendidikan Agama Islam. Jurnal Kependidikan, 1 (1): 150-168.

Marbun, S. M. 2018. Psikologi Pendidikan. Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia.

Nazir, M. 2014. Metode Penelitian. Bogor: Ghalia Indonesia.

Nurani. 2014. Minat Siswa dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. (http://zafranalyukhsan.blogspot.com).

Nurhasanah, Siti & Sobani. A. 2016. Minat Belajar Sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 1 (1): 135-142.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 62 Tahun 2014. Kegiatan Ekstrakurikuler pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.(online) http://simpuh.kemenag.go.id/regulasi/permendikbud_62_14.pdf.

Prihatin, E. 2011. Manajemen Peserta Didik. Bandung: ALFABETA.

Robinson, D. N. A. 1988. Asas-asas Praktik Mengajar. Jakarta: BHRATARA.

Shaleh, A. R., & Wahab, M. A. 2004. Psikologi Suatu Pengantar dalam Perspektif Islam. Jakarta: PERDANA MEDIA.

Slameto. 2010. Belajar & Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. Jakarta: Rineka Cipta.

Sopiatin, P. 2010. Manajemen Belajar Berbasis Kepuasan Siswa. Bogor: Ghalia Indonesia.

Sudijono, A. 2001. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta, cv.

Suryabrata, S. 2014. Metodologi Penelitian. Jakarta: Rajawali Pers.

Walgito, B. 2003. Psikologi Sosial. Yogyakarta: C. V ANDI OFFSET.

Wijaya, J. 1988. Psikologi Bimbingan. Bandung: PT ERESCO.

Winarno, M.E. 2013. Metodologi Penelitian dalam Pendidikan Jasmani. Malang: Universitas Negeri Malang (UM Press).

Winkel, W. S. 1996. Psikologi Pengajaran. Jakarta: PT Gramedia Widiasarana Indonesia.

Yanti, Noor., Adawiah, Rabiatul., Matnuh, Harpani. 2016. Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler dalam Rangka Pengembangan Nilai-nilai Karakter Siswa untuk Menjadi Warga Negara yang Baik di SMA KOPRI Banjarmasin. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 6 (11): 963-970.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Ilmu dan Kesehatan Olah Raga diindeks oleh:

beasiswa Google

Jurnal Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan
Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Malang

Penerbit:
Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Malang

ISSN: 2715-3886 (Media Online)
SK Nomor 0005.27153886 / JI.3.1 / SK.ISSN / 2019.12 - 17 Desember 2019

Kantor Terletak