PENYULUHAN APLIKASI SISTEM KEUANGAN DESA (SISKEUDES) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PERANGKAT DESA DI DESA DUWET KRAJAN

Tomy Rizky Izzalqurny, Ahmad Hikami, Gita Gloria Christy, Faridah Puteri Permatasari

Abstract


Abstrak: Tim pengabdian melakukan observasi di Desa Duwet Krajan, ditemukan  Sistem Keuangan Desa (SISKEUDES) belum memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja kepala desa sebagai penyelenggaraan pemerintahan, serta terdapat beberapa kendala yang sering muncul selama penggunaan sistem keuangan desa (SISKEUDES), antara lain sistem error, ketidakmampuan pengguna, serta kurangnya sarana dan prasarana pendukung. Hal tersebut mengakibatkan kurang berkembangnya pengetahuan mengenai sistem siskeudes dalam upaya pengembangan potensi di Desa Duwet Krajan. Oleh karena itu, diadakannya penyuluhan dan pendampingan melalui kegiatan ini berupa tanya-jawab mengenai Sistem Keuangan Desa (SISKEUDES) dengan tujuan untuk membantu memperbaiki penggunaan aplikasi sistem keuangan desa (siskeudes) dan menjadi penguat di masing-masing desa Metode yang digunakan pada pengabdian ini yaitu perencanaan kegiatan melalui observasi dan mempersiapkan materi penyuluhan dan pendampingan untuk penggunaan aplikasi sistem keuangan desa (SISKEUDES) di Desa Duwet Krajan dan evaluasi penyuluhan dan pendampingan untuk lebih dikembangakan, Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 10 November 2021 di Balai Desa Duwet Krajan. Sehingga hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa penyuluhan dan pendampingan di Desa Duwet Krajan telah melaksanakan tugasnya sesuai dengan peraturan pemerintah tetapi kurang optimal.

 

Abstract: The service team made observations in Duwet Krajan Village, it was found that the Village Financial System (SISKEUDES) did not yet have a significant influence on the performance of the village head as governance, and there were several obstacles that often appeared during the use of the village financial system (SISKEUDES), including system errors , user incompetence, and lack of supporting facilities and infrastructure. This resulted in a lack of knowledge about the siskeudes system in an effort to develop potential in Duwet Krajan Village. Therefore, holding counseling and assistance through this activity in the form of questions and answers regarding the Village Financial System (SISKEUDES) with the aim of helping to improve the use of the village financial system application (siskeudes) and become a reinforcement in each village The method used in this service is planning activities through observation and preparing counseling and mentoring materials for the use of the village financial system application (SISKEUDES) in Duwet Krajan Village and evaluating counseling and mentoring for further development. This activity was carried out on November 10, 2021 at the Duwet Krajan Village Hall. So the results obtained indicate that counseling and assistance in Duwet Krajan Village have carried out their duties in accordance with government regulations but are not optimal.


Keywords


akuntabilitas, dana desa, keuangan desa, siskeudes

Full Text:

PDF

References


Abdullah, Muksin Hi, and Abjan Samad. 2019. “Pengaruh Sistem Informasi Keuangan Desa (Sikuedes) Terhadap Kinerja Kepala Desa (Studi Kasus Desa Tokaka, Kecamatan Gane Barat Utara, Kabupaten Halmahera Selatan ).” Indonesian Journal On Information System 4(1):13–24.

Alfaruqi, Ismail, and Ika Kristianti. 2019. “Analisis Potensi Kecurangan Dalam Pengelolaan Keuangan Desa (Studi: Desa Kesongo, Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah).” Jurnal Akuntansi Maranatha 11(2):199–210. doi: 10.28932/jam.v11i2.1915.

Arianto, A., and Ashabul Kahpi. 2020. “Efektivitas Aplikasi Sistem Keuangan Desa (SISKEUDES).” Alauddin Law Development Journal 2(2):183–94.

Atintyasoutri, Angela Ayu Wilman, and Aprina Nugrahesthy Sulistya Hapsari. 2019. “Analisis Implementasi Pengelolaan Dana Desa Menggunakan Aplikasi Siskeudes Desa Banyuanyar Pendahuluan Dalam Rangka Memperbaiki Dan Meningkatkan Kesejahteraan Rakyat ,.” Perspektif Akuntans 2(2):169–93.

Azhari, Ainin, and Dwi Suhartini. 2021. “Efektivitas Dana Desa Untuk BLT Sebagai Bentuk Kesejahteraan Mayarakat Di Masa Pandemi Covid-19.” Jurnal Proaksi 8(2):354–62.

BPKP. 2018. “Pedoman Siskeudes.” Bpkp.Go.Id 3.

Faizah, Alqi, and Retnosari. 2022. “Analisis Penerapan Aplikasi Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) Dalam Pengelolaan Keuangan Di Desa Banyudono Kecamatan Dukun.” Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah) 5(1):763–76. doi: 10.36778/jesya.v5i1.539.

Fyniel, Alva, and Aprina Nugrahesthy Sulistya Hapsari. 2021. “Peran Pendamping Desa Dalam Pengelolaan Keuangan Desa.” Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan 10(1):69–84.

Gamayuni, Rindu Rika Kesumaningrum, Ninuk Dewi Widiyanti, Ade. 2018. “Peningkatan Kemampuan Aparat Desa Dalam Pengelolaan Keuangan Desa Berbasis Teknologi Informasi (Siskeudes) Di Desa Fajar Baru, Lamsel.” Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat 231–35.

Hadining, Aulia Fashanah, Cindi Ramayanti, and Madjidainun Rahma. 2021. “Workshop Dan Pendampingan Penggunaan E-Government Berupa Siskeudes Kepada Aparatur Desa Di Kabupaten Karawang.” SELAPARANG Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan 4(3):527–32.

Kantor, Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN). 2021. “‘Dana Desa: Pengertian, Sumber Dana, Penyaluran Dana Dan Prioritasnya.’ KPPN Bukit Tinggi.”

Malahika, Jehan M., Herman Karamoy, and Rudy J. Pusung. 2018. “Penerapan Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) Pada Organisasi Pemerintahan Desa (Studi Kasus Di Desa Suwaan Kecamatan Kalawat Kabupaten Minahasa Utara).” Jurnal Riset Akuntansi Going Concern 4(1):578–83. doi: 10.32400/gc.13.04.21514.2018.

Martini, Rita, Resy Agustin, Amira Fairuzdita, and Anggun Noval Murinda. 2019. “Pengelolaan Keuangan Berbasis Aplikasi Sistem Keuangan Desa.” Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 25(2):69–74.

Menteri, Dalam Negeri Republik Indonesia. 2014. “Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 114. Vol. 72.”

Nintyari, Luh Restiti, Putu Sukmma Kurniawan, and Tunggu Anantawikrama Atmaja. 2019. “Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sosialisasi, Serta Manajemen Kontrol Terhadap Efektivitas Dan Efisiensi Pelaksanaan Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) (Studi Empiris Pada Desa-Desa Penerima Dana Desa Di Kabupaten Tabanan).” JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) 10(2):147–57.

Norliani, Radha, Ahmat Harahap, and Eddy Suryani. 2020. “Penerapan Aplikasi Sistem Keuangan Desa (SIAKEUDES) Di Desa Nalui Kecamatan Jaro Kabupaten Tabalong.” Jurnal Administrasi Public & Administrasi Bisnis 3(2):503–19.

Pratiwi, Desy Nur. 2020. “Analisis Penggunaan Siskeudes Dalam Pengelolaan Dana Desa.” Jurnal Akuntansi Dan Pajak 20(2):217–23.

Rivan, Arif, and Irfan Ridwan Maksum. 2019. “Penerapan Sistem Keuangan Desa Dalam Pengelolaan Keuangan Desa.” Jurnal Administrasi Publik (Public Administration Journal) Vol. 9(2):92–100.

Rondonuwu, Ridel, Tinneke Evie Meggy Sumual, and Cecilia Lely Kewo. 2021. “Penggunaan Aplikasi Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) Dalam Pengelolaan Dana Desa Pada Desa Kayuuwi Kecamatan Kawangkoan Barat Kabupaten Minahasa.” Jurnal Akuntansi Manado (JAIM) 1(3):56–65. doi: 10.53682/jaim.v1i3.611.

Solikin, Akhmad. 2018. “Village Funds Governance: Asistensi Pengelolaan Keuangan Desa Pada Dua Desa Di Kabupaten Tangerang.” Prosiding Seminar Nasional Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat 3(1):300–305.

Tim, Penulis Universitas Negeri Malang. 2020. “Panduan Merdeka Belajar. Universitas Negeri Malang.”

Welley, Morenly Marchel, Rosalina A. M. Koleangan, and George M. V. Kawung. 2018. “Perbandingan Sebelum Dan Sesudah Menggunakan Aplikasi Siskeudes Dalam Pengelolaan Keuangan Desa Dan Dampaknya Terhadap Pembangunan Desa.” Jurnal Pembangunan Ekonomi Dan Keuangan Daerah 19(4):79–91.

Wibowo, Hadiat Trihutomo, Deni Triyanto, and Adi Sutajo. 2020. “Implementasi Aplikasi Sistem Keuangan Desa ( SISKEUDES ) 2.0 Di Desa Guru Agung 1 Kecamatan Kaur Utara Kabupaten Kaur.” JSPG: Journal of Social Politics and Governance 2(2):152–65.

Yumithaade, Irma. 2020. “Mahasiswa KKN UM Memperkenalkan Desa Duwet Krajan Melalui Video Potensi Desa.” Kompasiana.Com.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um078v4i12022p57-67

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Email: jgp@um.ac.id

View JGP's Stats

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.

Index by: