Pengembangan Media PhyCa (Physics Card) sebagai Media Pembelajaran Fisika untuk Alternatif Meningkatkan Minat Siswa pada Materi Pengukuran Kelas X IPA SMA

Yuliana Faturohma, Dwi Haryoto, Sulur Sulur

Abstract


Pembelajaran fisika sering dianggap sulit oleh kebanyakan peserta didik. Pembelajaran fisika sudah disampaikan dalam berbagai macam model dan metode, namun masih banyak siswa yang mengalami kesulitan. Berdasarkan hasil observasi pembelajaran fisika di sekolah sudah cukup menarik dengan dilaksanakannya praktikum, namun untuk proses belajar selain di sekolah hanya dapat dilakukan dengan membaca buku. Oleh karena itu, penulis melakukan inovasi media pembelajaran PhyCa sebagai alternatif untuk meningkatkan minat belajar siswa pada materi pengukuran yang bisa digunakan sebagai media belajar mandiri. Penelitian ini merupakan penelitian Research and Development (R&D). Hasil dari penelitian dan pengembangan ini berupa media pembelajaran cetak dalam bentuk kartu.

Keywords


pembelajaran fisika; media pembelajaran; pengukuran.

References


Prayitno, Pendidikan Dasar Teori Praktis. Jakarta: PT Gramedia, 2009.

P. Likita, “Kartu Indentifikasi Filum Sebagai Media Pembelajaran Yang Inovatif untuk Mempelajari Materi Klasifikasi Hewan,” J. Pendidik. Biol. Indones., vol. 2, no. 1, pp. 31–38, 2016.

E. Karwati, “Pengaruh Pembelajaran Elektronik (E-Learning) terhadap Mutu Belajar Mahasiswa,” J. Penelit. Komun., vol. 17, no. 1, pp. 41–54, 2014.

M. Khusniati, S. H. Hasasiyah, P. Parmin, and D. Kurniyawan, “The Effectiveness of Heat Transfer Practicum with Card Sort Media to Students’Critical Thinking Ability,” Unnes Sci. Educ. J., vol. 6, no. 2, 2017.

A. A. Naz and R. A. Akbar, “Use of Media for Effective Instruction Its Importance: Some Consideration,” J. Elem. Educ., vol. 18, no. 1–2, pp. 35–40, 2008.

G. O. Ogott and F. Y. Odera, “Integration of Media and Technology in Teaching and Learning Kiswahili Language in Secondary Schools in Siaya County, Kenya,” Int. J. Inf. Commun. Technol., vol. 2, no. 10, 2012.

T. Firdaus and A. R. Sinensis, “Video Analisis untuk Kemampuan Menganalisis dan Memecahkan Masalah Materi Kinematika pada Calon Guru Fisika,” J. Penelit. Pembelajaran Fis., vol. 8, no. 2, 2017.

H. Hamriani and I. Garim, “The Effectiveness of Letters Card Media in Writing Lontara’Alphabet Makassar at SMP Negeri 1 Pallangga in Gowa District,” Ling. Cult., vol. 10, no. 2, pp. 99–103, 2016.

S. Thiagarajan, Instructional Development for Training Teachers of Exceptional Children, Washington DC: National Center for Improvement Educational System, 1974.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um058v3i2p27-30

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Yuliana Faturohma, Dwi Haryoto, Sulur Sulur



View My Stats


Journal Riset Pendidikan Fisika is indexed by: