Kampus dan Degradasi Pengetahuan Politik Mahasiswa

Abdus Sair

Abstract


Cerita sukses tentang peran mahasiswa, tentu bukan karena gerakannya saja, melainkan juga karena pengetahuannya tentang politik. Selain itu, juga karena mereka memiliki sikap politik yang rasional dan dapat di pertanggungjawabkan. Kini cerita sukses tersebut tinggal cerita, sebab pengetahuan politik mahasiswa mulai menurun (degradasi), sikap mereka juga cenderung apatis. Tulisan ini menggunakan pendekatan kualitatif sebagai pijakan penelitian dengan teknik pengambilan data wawancara, observasi dan tinjauan pustaka. Oleh karena itu, melalui tulisan ini, akan dijelaskan bagaimana pengetahuan politik mahasiswa terhadap penyelengaraan pemilu dewasa ini, peran mereka dalam pemilu, pengetahuan mereka terhadap figur dan kekuasaan partai politik, serta pengetahuan mereka terhadap figur dan profil calon presiden tahun 2014.

DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um021v1i12016p009

 


Keywords


mahasiswa; pengetahuan politik; degradasi

Full Text:

PDF

References


Ali, Fachry. (1985).Mahasiswa, Sistem Politik Indonesia dan Negara. Jakarta. Inti Sarana Aksara.

Firmansyah(2008). Marketing Politik- Antara Pemahaman dan Realitas. Jakarta. Yayasan Obor Indonesia.

Hidayat, Dedy. (1999). Jurnal Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia Vol 3 (1).

Kamus Besar Bahasa Indonesia (Edisi kedua).(1995). Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.Jakarta. Balai Pustaka.

Mulyana, Deddy. (2006). Metodologi Penelitian Kualitatif. Paradigma Baru Ilmu Komunikasi dan Ilmu Sosial Lainnya. Jakarta. PT. Remaja

Rosdakarya.

Rahmad, Jalaluddin. (1998). Psikologi Komunikasi. Bandung, Remaja Rosdakarya.

Raillon, Francois.(1985). Politik dan Ideologi Mahasiswa. Jakarta. LP3S

Rahman, Bustami dan Hary Yuswadi. (2004). Sistem Sosial Budaya

Indonesia. Jember. Kompyawisda Jatim dan LKPM Universitas Jember.

Ritzer, George. (2004). Teori Sosiologi Modern. Jakarta. Prenada Media

Ritzer, George. (2009). Sosiologi Ilmu Pengetahuan Berparadigma Ganda. Jakarta. Raja Grifindo Persada.

Robbins, Stephen P. (2007)Perilaku Organisasi Buku 1, Jakarta: Salemba Empat.

Salim, Agus. (2006). Teori dan Paradigma Penelitian Sosial. Yogyakarta. Tiara Wacana.

Siswati, (1999). Persepsi Mahasiswa terhadap Pemilu 1999, Jurnal, Tahun XII, No 3 Juli 1999.

Suryanef, (2007). Persepsi Politik Mahasiswa FIS Universitas Negeri

Padang, Jurnal Demokrasi Vol. X No. 2 Th. 2011.

Thoha, Miftah. (1999). Perilaku Organisasi. Jakarta. CV Rajawali.

Republika.co.id/berita/pemilu, pada tanggal 1 Mei 2014.

Riska Maya Sari, Peran mahasiswa dalam pemilu.diakses dari http://politik.kompasiana.com/2014/04/13/peran-mahasiswa-dalam-pemilu-646637.html.

Seta Basri, Gerakan Mahasiswa Indonesia Sebagai Gerakan Sosial Dalam Sejarah Politik Indonesia, diakses dari http://setabasri01.blogspot.com/2009/02/gerakan-sosial-di-indonesia-gerakan.html.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Abdus Sair

Editorial Office:
Sociology Program, Faculty of Social Science, Universitas Negeri Malang
Semarang St. No. 5 Building I3-101 65145.
Phone. (0341) 551312. line. 375, 376 (20)
Homepage: http://journal2.um.ac.id/index.php/jsph/index
email: jsphum@yahoo.co.id

ISSN 2502-7875 (printed)
ISSN 2527-5879 (online)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.