PEMANFAATAN BUKU PASUKAN M SEBAGAI SUMBER BELAJAR UNTUK MEMBANGUN KESADARAN SEJARAH DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS XI IPS DI SMAN 1 GLAGAH

Ronni Suryansyah, Reza Hudiyanto, Joko Sayono

Abstract


The book of Pasukan M is a story that tells about the resistance to maintain independence in the Bali Strait, which was spearheaded by Captain Markandi. In this material, students are invited to visualize local historical events that have occurred so that they can examine the struggles of independence figures in defending their territory and encourage the formation of thinking patterns towards rational, critical, empirical, and can also develop attitudes of human values, respect for others, and mutual cooperation. Building historical awareness and critical thinking skills through Pasukan M provides an overview of how local history can have an impact on students in their lives. As a means of building historical awareness and critical thinking skills of students. Finding solutions to existing problems, thinking actively and creatively in developing critical thinking patterns are also included in the skills students need as life skills.

 

Buku Pasukan M merupakan sebuah kisah yang menceritakan tentang perlawanan mempertahankan kemerdekaan yang berada di Selat Bali yang dipelopori oleh Kapten Markandi. Materi ini siswa diajak untuk visualisasi dari kejadian sejarah lokal yang telah terjadi sehingga dapat menelaah perjuangan para tokoh kemerdekaan dalam mempertahankan wilayahnya dan mendorong terbentuknya pemikiran rasional, berpikir kritis dan juga dapat mengembangkan karakter yang menghargai sesama, dan gotong royong. Membangun kesadaran sejarah dan kemampuan berpikir kritis melalui Pasukan M memberikan sebuah gambaran mengenai bagaimana sejarah lokal bisa memberikan dampak pada siswa dalam kehidupannya. Sebagai sarana membangun kesadaran sejarah dan kemampuan berpikir kritis siswa. Menemukan solusi dari masalah yang ada, berpikir secara aktif dan kreatif dalam mengembangkan pola pikir kritis juga termasuk dalam keterampilan yang dibutuhkan siswa sebagai bekal kecakapan hidup.


Keywords


Buku pasukan M; kesadaran sejarah; berpikir kritis

References


Abdullah, T. (1985). Sejarah kolonial di Indonesia. Gadjah Mada University Press.

Aman. (2011). Model evaluasi pembelajaran sejarah. Penerbit Ombak.

Anderson, & Krathwohl. (2002). Revisi taksonomi bloom. Rineka Cipta.

Arikunto, S. (2013). Prosedur penelitian suatu pendekatan praktik. Rineka Cipta.

Beers, C. S., Beers, J. W., & Smith, J. O. (2009). A principal’s guide to literacy instruction. Guilford Press.

Danim, S. & Khairil. (2010). Psikologi pendidikan. Alfabeta.

Garvei, B., & Krug, M. (2015). Model-model pembelajaran sejarah. Ombak.

Griffin, P., & Care, E. (Eds.). (2015). Assessment and teaching of 21st century skills: Methods and approach. Springer.

Hamalik. (1994). Media pendidikan. Citra Aditya Bakti.

Hamid, A., R., & Madjid, M., S. (2011). Pengantar ilmu sejarah. Ombak.

Harjanto. (1997). Perencanaan pengajaran. Rineka Cipta.

Herdiansyah, H. (2010). Metode penelitian kualitatif untuk ilmu-ilmu sosial. Salemba Humanika.

Hurlock, E. (2000). Psikologi perkembangan anak. Erlangga.

Isjoni. (2007). Cooperative learning, mengembangkan kemampuan belajar berkelompok. Alfabeta.

Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Kebudayaan Republik Indonesia. (2013). Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 69 Tahun 2013 Tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMA/MA.

Kuntowijoyo. (1995). Pengantar ilmu sejarah. Yayasan Bentang Budaya.

Lature, J. D. (1998). Media pembelajaran dalam proses belajar mengajar masa kini. Depdikbud Ditjen Dikti P2LPTK.

Majid, A. (2009). Perencanaan pembelajaran mengembangkan standar kompetensi pendidik. Remaja Rosdakarya.

Miles, M. B., & Huberman, A. M. (1992). Analisis data kualitatif. UI Press.

Moleong, L. J. (2014). Metodologi penelitian kualitatif: Edisi revisi. PT Remaja Rosdakarya

Mulyasa E., (2015). Menjadi guru profesional: Menciptakan pembelajaran kreatif dan menyenangkan. Remaja Rosdakarya.

Murni. (2006). Model pembelajaran holistik dalam pengembangan keterampilan berpikir kesejarahan. PPS Universitas Pendidikan Indonesia.

Nasution. (1997). Berbagai pendekatan dalam proses belajar mengajar. Bumi Aksara.

Prastowo, A. (2012). Panduan kreatif membuat bahan ajar inovatif. DIVA Press.

Proulx, J. (2004). L'apprentissage par projet. PUQ.

Rusmono. (2012). Strategi pembelajaran dengan problem based learning itu perlu: Untuk meningkatkan Profesionalitas Guru. Ghalia.

Sarosa, S. (2012). Dasar-dasar penelitian kualitatif. Permata Puri Media.

Sholeh, A. & Muhbib, A. W. (2004). Psikologi suatu pengantar (dalam perspektif Islam). Kencana.

Sitepu, B. P. (2012). Penulisan buku teks pelajaran. Remaja Rosdakarya.

Soedjatmoko. (1992). Antara filsafat dan kesadaran sejarah. LP3E.

Soyomukti, N. (2015). Teori-teori pendidikan. Ar-Ruzz Media.

Susanto, H. (2014). Seputar pembelajaran sejarah: isu, gagasan, dan strategi pembelajaran. Aswaja Pressindo.

Syaodih, N. (2009). Metode penelitian pendidikan. Remaja Rosdakarya.

Syukur, F. (1997). Teknologi pendidikan. Rineka Cipta.

Trilling, B., & Fadel, C. (2009). 21st century skills, enhanced edition: learning for life in our times. John Wiley & Sons.

Ulfatin, N. (2013). Metode penelitian kualitatif di bidang pendidikan teori dan aplikasinya. Universitas Negeri Malang

Usman, B. (2002). Media pembelajaran. Ciputat Pers.

Usman, M. U., & Setiawati, L. (1993). Upaya optimalisasi kegiatan belajar mengajar. Rosdakarya.

Warsita, B., (2008). Teknologi pembelajaran landasan dan aplikasinya. Rineka Cipta.

Wijaya, C. (2010). Pendidikan remedial. Remaja Rosdakarya.

Winkel, W. S. (2005). Psikologi pengajaran: Edisi Revisi. Media Abadi.

Zubaedi. (2005). Pendidikan berbasis masyarakat. Pustaka Pelajar.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um020v16i12022p9-17

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Sejarah dan Budaya : Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Editorial office:
History Department, Faculty of Social Science,
Universitas Negeri Malang
Jl. Semarang No.5 Kota Malang 65145,  
Phone. (0341) 551312,
email: jsb.journal@um.ac.id
Website: http://journal2.um.ac.id/index.php/sejarah-dan-budaya

P-ISSN 1979-9993
E-ISSN 2503-1147

  Creative Commons License
This work is licensed under a CC BY SA 4.0.

Web
Analytics Made Easy - StatCounter

View My Stats 

Flag Counter