Analisis Kemampuan Teknik Dasar Sepak Bola SSB Silampari Tugumulyo
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar kemampuan teknik dasar sepak bola SSB Silampari Tugumulyo. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif pendekatan kuantitatif. Berdasarkan hasil analisis data tes dapat disimpulkan bahwa hasil kemampuan teknik dasar Menggiring bola bahwa 2 orang (8%) dalam kategori sangat baik, 6 orang (24%) kategori baik, 6 orang (24%) kategori cukup, 10 orang (40%) kategori kurang, 1 orang (4%) kategori sangat kurang, teknik dasar Mengoper bola yakni diketahui kategori sangat baik 3 orang (12%), kategori Baik 5 orang (20%), kategori cukup 10 orang (40%), kategori kurang 5 orang (20%) dan sangat kurang 2 orang (8%). Sedangkan teknik menembak bola kategori sangat baik 1 orang (4%), kategori Baik 9 orang (36%), kategori cukup 7 orang (28%), kategori kurang 8 orang (32%). Sesuai dengan pernyataan diatas maka teknik dasar dribbling termasuk dalam kategori kurang, teknik dasar passing termasuk dalam kategori cukup dan teknik dasar shooting termasuk dalam kategori baik.
Full Text:
PDFReferences
Arikunto, Suharsimi. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta. PT. Rineka Cipta
Harris Abdul Handoko. (2018). Analisis Kemampuan Teknik Dasar Pemain Sepak Bola Ssb Deli Serdang United Kabupaten Deli Serdang. Jurnal Prestasi Olahraga. Vol 14 Nomor 1 64-79
Martha. dkk (2017). Analisis Kemampuan Teknik Bermain Sepak Bola Pada Pemain Usia 16 Tahun. Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani, Vol 1 No 2 63-70
Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung.Alfabeta
Winarno. (2011) Metodologi Penelitian dalam Pendidikan Jasmani. Malang. Media Cakrawala Utama Press
DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um040v5i2p175-178
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Dahlia Kartika

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia indexed by:
Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia
Indonesian Physical Education Arena
Prodi Pendidikan Jasmani dan Kesehatan
Jurusan Pendidikan Jasmani dan Kesehatan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Malang (UM)
ISSN : 2614-8293 (media online) - SK no. 0005.26148293/JI.3.1/SK.ISSN/2018.01 - 5 Februari 2018
Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
View My Stats