PENINGKATAN HASIL BELAJAR KOGNITIF MATERI AKTIVITAS PERMAINAN BOLABASKET MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEAMS GAMES TOURNAMENT PADA SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 2 SRENGAT KABUPATEN BLITAR TAHUN PELAJARAN 2017/2018

asnanda prasetyo, tatok sugiarto, gema fitriady

Abstract


Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar kognitif materi aktivitas permainan bolabasket melalui model TGT pada siswa kelas VIII A SMPN 2 Srengat Kabupaten Blitar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, jenis Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam 2 siklus. Subjek penelitian adalah 35 siswa kelas VIII A. Hasil belajar ranah pengetahuan siswa pada pratindakan adalah 31,43% , meningkat 20% menjadi 51,43% pada siklus I, kemudian pada siklus II meningkat 37,14%  menjadi 88,57%.  

Kata Kunci : TGT, hasil belajar, dan aktivitas permainan bolabasket

Abstrak : This research is aimed to know the improvement of cognitive learning achievements on basketball games activity topic by using TGT on grade 8th A student of SMPN 2 Srengat Kabupaten Blitar. This research uses qualitative approach type class action reseach (PTK) which held in 2 cycle. The subject of the research is 35 student of  grade 8th A. The student’s cognitive learning achievement in pre cycle is 31,43%, increasing 20% become 51,43% in cycle I, then in cycle II increasing 37,14% become 88,57%.

Key words : TGT, learning achievement, and basketball games activity


Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um040v3i1p52-57

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Article Template Article Template

Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia indexed by:


Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia
Indonesian Physical Education Arena
Prodi Pendidikan Jasmani dan Kesehatan
Jurusan Pendidikan Jasmani dan Kesehatan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Malang (UM)

ISSN : 2614-8293 (media online) - SK no. 0005.26148293/JI.3.1/SK.ISSN/2018.01 - 5 Februari 2018

Lisensi Creative Commons

Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

 

View My Stats