PENGARUH PEMANFAATAN MEDIA KARTU JADWAL TERHADAP KEMAMPUAN BERBAHASA ANAK AUTIS

William Antonius

Abstract


One of the noticeable feature to diagnose autistic child is his/her disability to communicate. In which this communication may realize when a child has a receptive and expressive language ability. The purpose of this research is to find the effectiveness of the schedule card media in improving the receptive and expressive linguistic ability of an autistic child. This research uses SSR (Single Subject Research) designA-B-A’- B’ for 10 sessions..The result of the research upon the four aspects find that the child is able to express his/her intention because of the intervention. The result shows higher score in early intervention
and final intervention than that in early baseline and final baseline

 

 

Ada salah satu diagnotis anak autis adalah memiliki hambatan pada berbahasa.berbahasa terjalin dengan baik apabila berbahasa reseptif dan ekspresif dapat terjalin dengan baik.Didalam kemampuan berbahasa reseptif dan ekspresif anak autis yang tidak berkembang dapat dilibatkan hambatan komunikasi. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh pemanfaatan penggunaan media kartu jadwal terhadap kemampuan berbahasa reseptif dan ekspresif anak autis. Metode yang digunakan kualitatif dengan rancangan
penelitian Single Subject Research (SSR) Penelitian ini menggunakan desain A-B-A’–B’ selama 10 sesi. Hasil yang diperoleh menunjukkan pada fase intervensi awal maupun intervensi akhir skor dapat lebih tinggi dari fase baseline awal maupun baseline akhir


Keywords


autis; berbahasa; pemanfaatan kartu jadwal

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um031v1i32014p225-230

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal ORTOPEDAGOGIA

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

"Jurnal Ortopedagogia" is Indexing by:

 

View My Stats