Pengembangan Kartu Domino Sebagai Media Pembelajaran Kosakata bagi Siswa Kelas V Sekolah Dasar
Abstract
The research was aimed to develop a domino card media that was reasonable and effective in improving Indonesian language mastery for fifth grade students of elementary school. This was a development research that comprised of ten stages. Product in from of a reasonable vocabulary domino card media based on scores obtained form material expert and media expert each with value 80 with a good category. Product effectiveness yielded in improving Indonesian language vocabulary mastery based on a hypothesis test result of sigificance (2-tailed) of 0,034 smaller than 0,05. That domino card media was effective in improving Indonesian language vocabulary mastery for elementary school students.
Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan media kartu domino yang layak dan efektif dalam meningkatkan penguasaan kosakata bahasa Indonesia bagi siswa kelas V Sekolah Dasar. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan, yang terdiri dari sepuluh tahap. Produk yang dihasilkan berupa media kartu domino kosakata yang layak, berdasarkan skor yang diperoleh dari ahli materi dan ahli media, masing-masing dengan nilai 80 dengan kategori baik. Keefektifan produk yang dihasilkan dalam meningkatkan penguasaan kosakata bahasa Indonesia didasarkan pada hasil uji hipotesis diperoleh signifikansi (2-tailed) sebesar 0,034, lebih kecil dari 0,05. Media kartu domino efektif dalam meningkatkan kemampuan kosakata bahasa Indonesia bagi siswa sekolah dasar.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Aprinawati, I. (2017). Penggunaan Media Kartu Domino Bilangan untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas V SD. Jurnal Pelangi. Vol. 9, No. 2, pg. 123-134
Borg, W. R., Gall, M. D., & Gall J. P. (2003). Educational research: an introduction. New York: Pearson Education. Inc.
Firman A. D., Hastuti, H. B. P., Sukmawati, & Rahmawati. (2019). Analisis Hubungan Penguasaan Kosakata dan Kemampun Memahami Unsur Intrinsik Cerpen Siswa SMP di Kota Kendari Ranah: Jurnal Kajian Bahasa, 8(1), 123-142
Hayatinnupus & Permatasari, I. 2019. Penerapan Metode Permainan dalam Peningkatan Keterampilan Membaca Permulaan di Kelas I Sekolah Dasar. Jurnal Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan. Vol. 28, No. 1, diakses pada tanggal 4 Februari 2020, http://journal2.um.ac.id/index.php/sd/article/view/4841
Junia, U. A. (2018). Pengembangan Media Mimbar (Domino Bergambar) Materi Keragaman Sosial, Ekonomi, Budaya, Etnis, dan Agama di Indonesi. Jurnal PGSD, 06 (1), 353-362
Kristiantari, M. G. R. & Negara, I. G. A. O. (2018). Meningkatkan Keterampilan Manipulatif Melalui Pengembangan Model Pembelajaran Modifikasi Permainan Kecil Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan, Vol. 27, No. 2 diakses pada tanggal 10 Februari 2020, http://journal2.um.ac.id/index.php/sd/article/view/4107
Munirah & Hardian. (2016). Pengaruh Kemampuan Kosakata dan Struktur Kalimat Terhadap Kemampuan Menulis Paragraf Deskripsi Siswa SMA. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra, 16 (1), 78-87
Rahayu, W. A. & Riska, S. Y. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Game Kosakata Bahasa Inggris. Jurnal Cakrawala Pendidikan, 37 (1), 85-95
Risky, S. M. (2019). Analisis Penggunaan Media Video Pada Mata Pelajaran IPA di Sekolah Dasar. Jurnal Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan, Vol. 28, No. 2 diakses pada tanggal 2 Februari 2020, http://journal2.um.ac.id/index.php/sd/article/view/5026
Rumidjan, Sumanto, & Badawi, A. (2017). Pengembangan Media Kartu Kata untuk Melatih Keterampilan Membaca Permulaan Pada Siswa Kelas I SD. Jurnal Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan, Vol. 26. No. 1 diakses pada tanggal 2 Februari 2020, http://journal2.um.ac.id/index.php/sd/article/view/1331
Sobarna, C. (2010). Bahasa Sunda Sudah di Ambang Pintu Kematiankah?. Hubs-Asia, 10(1).
Soedjito & Saryono, D. (2011). Kosakata Bahasa Indonesia. Malang: Aditya Media Publishing
Sukoyo, J. (2013). Hubungan Penguasaan Kosakata dan Minat Membaca dengan Kemampuan Menulis Eksposisi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa UNNES. Lingua, 9(1), 24-29.
Sunariati, R., Ismawati, E., & Riyadi, I. (2019). Hubungan Antara Penguasaan Kosakata dan Struktur Kalimat dengan Kemampuan Menulis Karangan Narasi. Jurnal Pendidikan Bahasa, 8(2), 309-329.
Tarigan, H. G. (2011). Pengajaran Kosakata. Bandung: Angkasa
Wiyanti, E. (2015). Peran minat membaca dan penguasaan kosakata terhadap keterampilan berbicara bahasa Indonesia. Deiksis, 6(02), 89-100.
DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um009v29i12020p088
Refbacks
Copyright (c) 2020 Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan is indexed by:
Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan
is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.