Pengembangan Aplikasi Berbasis Android untuk Media Membaca Permulaan Siswa Kelas I Sekolah Dasar

Tiara Erlina, Prana Dwija Iswara

Abstract


This study aims to produce an Android-based application for reading media in grade I elementary schools such as difficulty remembering the shapes and sounds of letters, distinguishing similar letter shapes, the pronunciation of letters that are not fluent, and removing letter sounds and words. The research subjects used in this research were grade I elementary school students in a Sumedang Regency. The RnD procedure with the ADDIE model produces a description of the feasibility of the application obtained from the assessment of material experts and design experts. The data collection process and data processing used interview instruments, questionnaires, and scoring guidelines. Based on the results of the assessment, the material validation value reached 90.63 percent and the design validation value reached 75 percent. So, this Android-based application meets the eligibility criteria, so it can be used in early reading learning in class or as an independent learning media.

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan aplikasi berbasis Android untuk media membaca di kelas I sekolah dasar seperti kesulitan mengingat bentuk dan bunyi huruf, membedakan bentuk huruf yang mirip, pelafalan huruf yang tidak fasih, serta terjadi penghilangan bunyi huruf dan kata. Subjek penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah siswa kelas I sekolah dasar di sebuah Kabupaten Sumedang. Prosedur RnD dengan model ADDIE ini menghasilkan deskripsi kelayakan aplikasi yang diperoleh dari penilaian ahli materi dan ahli desain. Proses pengambilan data dan pengolahan data menggunakan instrumen wawancara, kuesioner, dan pedoman penskoran. Berdasarkan hasil penilaian, nilai validasi materi mencapai 90,63 persen dan nilai validasi desain mencapai 75 persen. Dengan demikian, aplikasi berbasis Android ini memenuhi kriteria kelayakan, sehingga dapat digunakan dalam pembelajaran membaca permulaan di kelas atau sebagai media belajar mandiri.


Keywords


early reading; ADDIE; android-based media; membaca permulaan; ADDIE; media berbasis android

Full Text:

PDF

References


Ahdar, A. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran PowerPoint Padu Musik terhadap Antusiasme Siswa dalam Pembelajaran Ilmu Sosial. Dinamika Penelitian: Media Komunikasi Penelitian Sosial Keagamaan, 18(2), 287–302.

Akbar, S. (2017). Instrumen Perangkat Pembelajaran (A. Holid (ed.); 5th ed.). Remaja Rosdakarya. https://onesearch.id/Record/IOS12528.ai:slims-25236

Anshori, S. (2017). Pemanfaatan TIK sebagai Sumber dan Media Pembelajaran di Sekolah. Civic-Culture: Jurnal Ilmu Pendidikan PKn Dan Sosial Budaya, 1(1). http://publikasi.stkippgri-bkl.ac.id/index.php/CC/article/download/61/118

Aulina, C. N. (2018). Metodologi Pengembangan Bahasa Anak Usia Dini. UMSIDA Pers.

Bella, A. S., Respati, R., & Karlimah, K. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Lagu Anak terhadap Perkembangan Kognitif Siswa Sekolah Dasar. PEDADIDAKTIKA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 8(3), 632–641. https://ejournal.upi.edu/index.php/pedadidaktika/article/view/39232

Branch, R. M. (2009). Instructional Design: The ADDIE Approach. In Department of Educational Psychology and Instructional Technology University of Georgia (Vol. 53, Issue 9).

Cholik, C. A. (2021). Perkembangan Teknologi Informasi Komunikasi/ICT dalam Berbagai Bidang. Jurnal Fakultas Teknik Kuningan, 2(2), 39–46.

Dewayani, S. (2021). Buku Panduan Guru Bahasa Indonesia Aku Bisa. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia. https://buku.kemdikbud.go.id/katalog/buku-panduan-guru-bahasa-indonesia-untuk-sd-kelas-i

Dini, J. P. A. U. (2022). Strategi Pengembangan Kemampuan Membaca Anak Usia 5-6 Tahun. Urnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 3701–3713. https://scholar.archive.org/work/snlnp3xj65g5rfsfudoy7abgju/access/wayback/https://obsesi.or.id/index.php/obsesi/article/download/1567/pdf

Gani, F. R. A., Rahman, R., & Iswara, P. D. (2018). Learning Reading The Beginning in Students of Primary School Class 1 with Dia Tampan Strategi. Proceeding of International Conference On Child-Friendly Education, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 28–34. https://publikasiilmiah.ums.ac.id/xmlui/bitstream/handle/11617/10003/ICCE Proceeding FULL rev06062018_6.pdf?sequence=1&isAllowed=y

Gani, F. R. A. (2019). Peningkatan Keterampilan Membaca Permulaan pada Siswa Kelas 1 SD dengan Menerapkan Strategi Dia Tampan Berbasis Big Book [Universitas Pendidikan Indonesia]. http://repository.upi.edu/49832/

Gunawan & Ritonga A. A. (2019). Media Pembelajaran Berbasis Industri 4.0. Rajawali Pers. http://repository.uinsu.ac.id/11839/1/Buku Media Pembelajaran.pdf

Harianto, E. (2020). Keterampilan Membaca dalam Pembelajaran Bahasa. DIDAKTIKA, 9(1), 1–8. https://www.jurnaldidaktika.org/contents/article/view/2

Haryadi, R. & Al Kansaa, H. N. (2021). Pengaruh Media Pembelajaran E-learning terhadap Hasil Belajar Siswa. At-Ta’lim: Jurnal Pendidikan, 7(1), 68–73. https://www.ejournal.inzah.ac.id/index.php/attalim/article/view/426

Hasan, M. dkk. (2021). Media Pembelajaran. In F. Sukmawati (Ed.), CV Tahta Media Group (1st ed., Issue Mei). CV Tahta Media Group. http://eprints.unm.ac.id/20720/1/Media Pembelajaran 2.pdf

Hasibuan, A. N., & Rambe, R. N. (2022). Upaya Meningkatkan Kemampuan Membaca Pemahaman dengan Menggunakan Model CIRC (Coorporative Integrated Reading and Composition) di Kelas IV SD Negeri 112331 Aek Kota Batu. EUNOIA (Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia), 1(1), 19–37. http://jurnaltarbiyah.uinsu.ac.id/index.php/eunoia/article/view/1000

Iswara, P. D. dkk. (2020). Initial Reading Lesson through “Dia Tampan” Association Method and Android Photo Editor Media. Universal Journal of Educational Research, 8(5), 2090–2099. https://doi.org/10.13189/ujer.2020.080547

Karyati, Z. (2021). Pengaruh Keterampilan Membaca terhadap Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Siswa Sekolah Dasar di Kota Tangerang. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 7(3), 1135–1142.

Kemdikbud. (2023). Mendikbudristek: Pegawai Kemendikbudristek Harus Paham tentang 4 Dimensi Literasi Digital. https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2023/03/mendikbudristek-pegawai-kemendikbudristek-harus-paham-tentang-4-dimensi-literasi-digital

Kharisma, G. I. & Arvianto, F. (2019). Pengembangan Aplikasi Android Berbentuk Education Games Berbasis Budaya Lokal untuk Keterampilan Membaca Permulaan bagi Siswa Kelas 1 SD/MI. Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar Dan Pembelajaran, 9(2), 203–213. https://doi.org/10.25273/pe.v9i2.5234

Khasanah, L. A. I. U., Ningrum, I. E., & Huda, M. M. (2023). Pengembangan Game Edukasi Berbasis Kearifan Lokal Berorientasi dalam Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 7(1), 760–770. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i1.4539

Kristanto, A. (2016). Media Pembelajaran. In Bintang Sutabaya (1st ed.). Bintang Sutabaya. https://repository.unesa.ac.id/sysop/files/2021-07-27_Buku monograf: Media_andi k.pdf

Mahsun, M., & Koiriyah, M. (2019). Meningkatkan Keterampilan Membaca melalui Media Big Book pada Siswa Kelas IA MI Nurul Islam Kalibendo Pasirian Lumajang. Bidayatuna Jurnal Pendidikan Guru Mandrasah Ibtidaiyah, 2(1), 60–78. https://doi.org/https://doi.org/10.36835/bidayatuna.v2i1.361

Mailani, O., Nuraeni, I., Syakila, S. A., & Lazuardi, J. (2022). Bahasa sebagai Alat Komunikasi dalam Kehidupan Manusia. KAMPRET Journal, 1(1), 1–10. https://doi.org/https://doi.org/10.35335/kampret.v1i1.8

Marlina, L. & Sholehun, S. (2021). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar Bahasa Indonesia pada Siswa Kelas IV SD Muhammadiyah Majaran Kabupaten Sorong. FRASA: Jurnal Keilmuan, Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 2(1), 66–74. https://unimuda.e-journal.id/jurnalbahasaindonesia/article/view/952

Muhyidin, A. (2016). Pembelajaran Membaca dan Menulis Permulaan Bahasa Indonesia di Kelas Awal. BAHTERA: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra, 15(2), 1–13. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/bahtera/article/download/3030/2191

Nahdi, K. & Yunitasari, D. (2020). Literasi Berbahasa Indonesia Usia Prasekolah: Ancangan Metode Dia Tampan dalam Membaca Permulaan. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 434–441. https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i1.372

Novianti, F., Khusna, N. A., & Dila, Q. R. (2022). Inovasi Media Pembelajaran Berbasis Lagu Upaya Meningkatkan Daya Ingat Anak pada Pembelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Dasar. Didaktis: Seminar Nasional Pendidikan Dasar, 336–344. http://proceedings2.upi.edu/index.php/semnaspendas/article/view/2379

Novita, L., Sukmanasa, E., & Pratama, M. Y. (2019). Penggunaan Media Pembelajaran Video terhadap Hasil Belajar Siswa SD. Indonesian Journal of Primary Education, 3(2), 64–72. https://doi.org/10.17509/ijpe.v3i2.22103

Nurfadhillah, S. dkk. (2021). Peranan Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa SD Negeri Kohod III. PENSA: Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(2), 243–255. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/pensa

Nurhasanah, S., & Sobandi, A. (2016). Minat Belajar sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran (JPManper), 1(1), 128–135. https://doi.org/10.17509/jpm.v1i1.3264

Nurindah, R. (2019). Pengaruh Multimedia terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Siswa pada Sekolah Dasar. Jurnal Dinamika Manajemen Pendidikan, 3(1), 43–48. https://doi.org/10.26740/jdmp.v3n1.p43-48

Nurrita, T. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. MISYKAT: Jurnal Ilmu-Ilmu Al-Quran, Hadist, Syari’ah Dan Tarbiyah, 3(1), 171–187. https://doi.org/10.33511/misykat.v3n1.171

Ponza, P. J. R., Jampel, I. N., & Sudarma, I. K. (2018). Pengembangan Media Video Animasi pada Pembelajaran Siswa Kelas IV di Sekolah Dasar. Jurnal Edutech Undiksha, 6(1), 9–19. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/jeu/article/view/20257

Prasetyo, N. (2021). Pentingnya Media Pembelajaran dalam Proses Belajar Mengajar di Sekolah. https://bpmpgorontalo.kemdikbud.go.id/2021/05/01/pentingnya-media-pembelajaran-dalam-proses-belajar-mengajar-disekolah/

Purnawanto, A. T. (2021). Urgensi Literasi Digital Bagi Guru, Siswa, dan Orang Tua. Journal Ilmiah Pedagogy, 14(2), 85–98. http://jurnal.staimuhblora.ac.id/index.php/pedagogy/article/view/97

Respati, R., Nur, L., & Rahman, T. (2018). Gerak dan Lagu sebagai Model Stimulasi Pengembangan Kecerdasan Kinestetik Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Usia Dini, 12(2), 321–330. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/jpud/article/view/7344

Salsabila, U. H., Sari, L. I., Lathif, K. H., Lestari, A. P., & Ayuning, A. (2020). Peran Teknologi dalam Pembelajaran di Masa Pandemi Covid-19. Al-Mutharahah: Jurnal Penelitian Dan Kajian Sosial Keagamaan, 17(2), 188–198. https://doi.org/https://doi.org/10.46781/al-mutharahah.v17i2.138

Sapriyah, S. (2019). Media Pembelajaran dalam Proses Belajar Mengajar. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP, 2(1), 470–477. https://doi.org/10.35446/diklatreview.v3i1.349

Sari, P. (2019). Analisis terhadap Kerucut Pengalaman Edgar Dale dan Keragaman Gaya Belajar untuk Memilih Media yang Tepat dalam Pembelajaran. Mudir: Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(1), 42–57. https://ejournal.insud.ac.id/index.php/MPI/article/view/27

Suardika, I. K. (2018). Mengembangkan Kecerdasan Musikal Anak dalam Kegiatan Bernyanyi Lagu Daerah Tolaki pada Kelompok B Tk Kuncup Pertiwi Kendari. Jurnal Pembelajaran Seni Dan Budaya, 3(1). http://download.garuda.kemdikbud.go.id/article.php?article=1064146&val=15961&title=Mengembangkan Kecerdasan Musikal Anak Dalam Kegiatan Bernyanyi Lagu Daerah Tolaki Pada Kelompok B TK Kuncup Pertiwi Kendari

Sugiarsih, S. (2017). Peningkatan Keterampilan Membaca melalui Drop Everything and Read (DEAR) pada Siswa Sekolah Dasar (MI). Al-Bidayah: Jurnal Pendidikan Dasar Islam, 9(2), 157–168.

Sumaryanti, L. (2020). Menumbuhkan Minat Baca Anak MI/SD dengan Media Buku Bergambar Seri. AL-ASASIYYA: Journal Of Basic Education, 4(2), 173–183. https://journal.umpo.ac.id/index.php/al-asasiyya/article/view/2699/1459

Supartini, M. (2016). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Dan Kreativitas Guru Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas Tinggi Di SDN Mangunharjo 3 Kecamatan Mayangan Kota Probolinggo. Jurnal Penelitian Dan Pendidikan IPS (JPPI), 10(2), 277–293. http://ejournal.unikama.ac.id/index.php/JPPI

Syahid, A. A., Hernawan, A. H., & Dewi, L. (2022). Analisis Kompetensi Digital Guru Sekolah Dasar. Urnal Basicedu, 6(3), 4600–4611. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2909

Syahid, A. A. & Isrokatun, I. & Nugraha, D. (2019). Development of a Training Curriculum Structure to Improve ICT Competencies of Teachers in Primary Schools. Mimbar Sekolah Dasar, 6(1), 21–31. https://doi.org/10.17509/mimbar-sd.v6i1.13889

Tantri, A. A. S. (2017). Hubungan antara Kebiasaan Membaca dan Penguasaan Kosakata dengan Kemampuan Membaca Pemahaman. ACARYA PUSTAKA: Jurnal Ilmiah Perpustakaan Dan Informasi, 2(1). https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/AP/article/view/10096

Wuarlela, M. (2020). Variasi Metode dan Media Pembelajaran Daring Untuk Mengakomodasi Modalitas Belajar. ARBITRER: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 2(2), 261–272. https://doi.org/https://doi.org/10.30598/arbitrervol2no2hlm261-272

Wulandari, T., Rahmawati, A., & Syamsuddin, M. M. (2019). Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan melalui Picture Word Inductive Model pada Anak Usia 5-6 Tahun. Kumara Cendekia, 7(4), 416–427. https://jurnal.uns.ac.id/kumara/article/view/35758

Yati, Y., Sutama, S., & Markhamah, M. (2022). Model Media Interaktif Articulate Storyline untuk Menumbuhkan Kemandirian Membaca Permulaan Peserta Didik SD. ISLAMIKA, 4(3), 344–354. https://doi.org/10.36088/islamika.v4i3.1902




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um009v32i12023p104-118

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Plagiarism Check with:        Reference Management Tool:

         

Jurnal Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan is indexed by:


Creative Commons License

Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan

is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

web
analytics View My Stats