PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH BERBASIS MOBILE LEARNING MENGGUNAKAN ARTICULATE STORYLINE 3 KELAS X SMKN 1 KOTA SERANG

Dina Kamila, Yuni Maryuni

Abstract


The purpose of this development research is to describe procedure for developing learning media based on mobile learning in the study of national movement material for class X Vocational High School 1 Serang City, the second is to describe the results of the feasibility test for mobile learning-based learning media in the study of national movement material for class X Vocational High School 1 Serang City. The research method used is Research and Development (R&D) with reference to the (Walter & Gall D. Meredith, 1983) development model which simplifies the seven stages as follows: 1) Research and information collection, 2) Planning, 3) Develop preliminary form of product, 4 ) Preliminary field testing, 5) Main product revision, 6) Main field testing, 7) Operational product revision. The results of the feasibility of mobile learning-based learning media can be seen in the results of validation by a team of material experts, media and training as well as students' answers on limited product tests. This research shows that the mobile learning-based learning media can be used as an additional learning resource for students in history learning media with national movement material for class X Vocational High School 1 Serang.

Tujuan dari penelitian pengembangan ini adalah untuk mendeskripsikan proses pengembangan media pembelajaran berbasis mobile learning pada kajian materi pergerakan nasional kelas X SMKN 1 Kota Serang, kedua mendeskripsikan hasil uji kelayakan Pembelajaran berbasis media mobile dalam ilmu pembahasan pergerakan nasional kelas X SMKN 1 Kota Serang. Metode penelitian yang digunakan yaitu Research and Development (R&D) dengan mengacu kepada model pengembangan (Walter & Gall D. Meredith, 1983) dimana didalamnya disederhanakan tujuh tahapan sebagai berikut: 1) Research and information collection, 2) Planning, 3) Develop preliminary form of product, 4) Preliminary field testing, 5) Main product revision, 6) Main field testing, 7) Operational product revision. Adapun hasil kelayakan media pembelajaran berbasis mobile learning dapat dilihat pada hasil validasi oleh tim ahli materi, media dan pelatihan serta jawaban peserta didik pada tes produk terbatas. Hasil penelitian media pembelajaran berbasis mobile learning dapat dijadikan sebagai sumber belajar tambahan bagi peserta didik pada media pembelajaran sejarah dengan materi pergerakan nasional kelas X SMKN 1 Kota Serang.



Keywords


Media pembelajaran, mobile learning, pendidikan sejarah

Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. (2012). Prosedur penelitian suatu pendekatan praktek. Rineka Cipta.

Arsyad, A. (2014). Media pembelajaran. Rajawali Pers.

Djadjuri, D., Saepuloh, L., & Utama, S. (2015). Kurikulum dan pembelajaran. CV. Nurani.

Firmansyah, H., & Kurniawan, S. (2017). Desain pembelajaran sejarah berbasis character building. Ombak.

Hasyim, A. (2016). Metode penelitian dan pengembangan di sekolah. Media Akademi.

Mulyatiningsih, E. (2013). Metode penelitian terapan bidang pendidikan. Alfabeta.

Purwanto, N. (2009). Prinsip-prinsip dan teknik evaluasi pengajaran. PT Remaja Rosdakarya.

Ridwan. (2018). Dasar-dasar statistik. Alfabeta.

Sanjaya, W. (2013). Penelitian pendidikan: Jenis, metode, dan prosedur. PT Fajar Interpratama Mandiri.

Setiawan, W. (2017). Era digital dan tantangannya. ISBN 978-602-50088-0-1. Universitan Pendidikan Indonesia.

Sugiyono. (2017). Metode penelitian & pengembangan. Alfabeta.

Walter, B. R., & Gall D. Meredith. (1983). Education research . Longman.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um0330v6i1p179-191

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Editorial office:

History Department, Faculty of Social Science,
Universitas Negeri Malang
Jl. Semarang No.5 Kota Malang 65145,  
Phone. (0341) 551312,
email: jpsi@um.ac.id
Website: http://journal2.um.ac.id/index.php/sejarah/index 

E-ISSN 2622-1837

   

  Creative Commons License
This work is licensed under a CC BY SA 4.0.

StatCounter - Free Web Tracker and Counter

View My Stats