Pengembangan Media Pembelajaran Kalender Sejarah (Kasa) Bermuatan Wawasan Kebangsaan Pokok Bahasan Pergerakan Nasional Indonesia

Khasanah Miftakhul

Abstract


Pembelajaran sejarah yang ideal mengajarkan pemaknaan terhadap peristiwa tanpa melupakan aspek waktu dan fakta peristiwa. Namun kenyataan menunjukkan peserta didik mengalami permasalahan memahami aspek waktu, fakta peristiwa dan memaknai peristiwa. Selain itu peserta didik juga mengalami permasalahan pengetahuan wawasan kebangsaan. Upaya yang dilakukan adalah menghasilkan dan menguji efektifitas produk media pembelajaran Kalender Sejarah (KASA) bermuatan wawasan kebangsaan pokok bahasan Pergerakan Nasional Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan Kalender Sejarah efektif secara rasional dan uji lapangan.

DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um033v1i22018p188


Keywords


media pembelajaran sejarah, Kalender Sejarah, wawasan kebangsaan

Full Text:

PDF

References


Abdullah & Lapian. 2012. Indonesia dalam Arus Sejarah (Masa Pergerakan Kebangsaan). Jakarta. PT Ichtiar Baru van Hoeve bekerjasama dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

Ali, M. 2005. Pengantar Ilmu Sejarah Indonesia. Yogyakarta: Lkis.

Hamalik, O. 1989. Media Pendidikan. Bandung: Citra Aditya.

Hamid, A. R. & Madjid, M. S. 2011. Pengantar Ilmu Sejarah. Yogyakarta: Ombak.

Kochhar, S.K. 2008. Pembelajaran Sejaran (Teaching of History). Jakarta: PT Gramedia.

Sadiman, A. S. dkk. 2008. Media Pendidikan: Pengertian, Pengembangan dan Pemanfaatanya. Jakarta: Rajawali.

Setyosari, P & Sihkabuden. 2005. Media Pembelajaran. Malang: Elang Mas.

Soewarso. 2000. Cara-Cara Penyampaian Pendidikan Sejarah Untuk Membangkitkan Minat Peserta Didik Mempelajari Sejarah Bangsanya. Jakarta: Proyek Pengembangan Guru Sekolah Menengah IBRD Loan No. 3979. Dirjendikti Departemen Pendidikan Nasional.

Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Tim Penyusun Buku Hubungan-Sipil Militer Lembaga Ketahanan Nasional Departemen Pertahanan Keamanan RI. 1999. Wawasan Kebangsaan Menuju Indonesia Baru. Jakarta: PT Gramedia Widiasarana Indonesia.

Widja, I Gde.1989. Dasar-Dasar Pengembangan Strategi serta Metode Pengajaran Sejarah. Jakarta: PPLPTK Dirjen Dikti Depdikbud.

Winkel, W.S. 2005. Psikologi Pengajaran. Yogyakarta: Media Abadi.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um0330v1i2p188-201

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Editorial office:

History Department, Faculty of Social Science,
Universitas Negeri Malang
Jl. Semarang No.5 Kota Malang 65145,  
Phone. (0341) 551312,
email: jpsi@um.ac.id
Website: http://journal2.um.ac.id/index.php/sejarah/index 

E-ISSN 2622-1837

   

  Creative Commons License
This work is licensed under a CC BY SA 4.0.

StatCounter - Free Web Tracker and Counter

View My Stats