Metode SAS (Struktural Analitik Sintetik) dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan bagi Siswa Tunagrahita Sedang

Gocik Vidia Hapsari Putri, M Shodiq AM, Asim Asim

Abstract


Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh metode SAS terhadap kemampuan membaca permulaan bagi siswa tunagrahita. Metode yang digunakan ialah metode eksperimen, dengan desain One Group Pretest Posttest Design. Analisis data menggunakan uji Anova One Way. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata pre-test = 50,4 dan nilai rata-rata post-test = 76,2. Artinya terdapat perbedaan yang signifikan kemampuan membaca permulaan siswa tunagrahita sebelum dan sesudah diberikan metode SAS. Hasil analisis uji F diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,002 menunjukkan bahwa nilai signifikansi < 0,05 maka Ho ditolak dan Ha diterima. Maka dapat disimpulkan bahwa metode SAS berpengaruh terhadap kemampuan membaca permulaan bagi siswa tunagrahita.

The purpose of this research is to know the effect of SAS method on reading comprehension ability for students with intellectual disability. The method used is the experimental method, with the design of One Group Pretest Posttest Design. Data analysis using One Way Anova test. The results showed that the average value of pre-test = 50,4 and the average value of post-test = 76,2. This means that there is a significant difference in the reading ability of the students intellectual disability before and after the SAS method. The results of F test analysis obtained significance value of 0.002 indicates that the significance value <0,05 then Ho ditolak and Ha accepted. It can be concluded that the SAS method has an effect on the reading ability of the beginning for the students with intellectual disability.


Keywords


Metode SAS, Kemampuan Membaca Permulaan, Tunagrahita

Full Text:

PDF

References


Apriyanto. N. (2012). Seluk Beluk Tungrahita dan Strategi Pembelajarannya. Jogjakarta: Javalitera

Hadhiyanti. N.M. (2016). Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Metode SAS (Struktur Analitik Sintetik) Bagi Anak Berkesulitan Belajar Membaca Di Sd N Bangunrejo 2 Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta.

Pradipta, R. F., Ummah, U. S., & Susilawati, S. Y. Pengaruh Penggunaan Media Gambar Berseri Terhadap Peningkatan Penguasaan Tata Kalimat Pada Siswa Tunarungu.

Rahim. F. (2008). Pengajaran Membaca di Sekolah Dasar. Jakarta: PT. BumiAksara.

Septiana. W.R. (2015).Pembelajaran Kesadaran Fonemik Dengan MenggunakanMetode Struktural Analisis Sintesis (SAS) Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Siswa Kelas Satu Sekolah Dasar. Kajian Ilmiah Psikologi

Setyani. W. (2012). Metode SAS (Struktural Analitik Sintetik) Dalam PeningkatanMembaca Permulaan Di Kelas I Sekolah Dasar. Jurnal Tugas Akhir Skripsi.

Universitas Negeri Malang. (2010). Pedoman Penulisan Karya: Skripsi, Tesis, Disertasi, Artikel, Makalah, Tugas Akhir, Laporan Penelitian edisi ke lima Malang: Universitas Negeri Malang

Wijaya. A. (2013). Teknik Mengajar Tunagrahita. Yogyakarta: Imperium.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um031v4i12018p048

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Jurnal ORTOPEDAGOGIA

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

"Jurnal Ortopedagogia" is Indexing by:

 

View My Stats