Media Komik Matematika Perkalian untuk Tunarungu

Ismiatul Azizah, Mochamad Irvan

Abstract


Penelitian ini berjudul efektivitas media komik matematika perkalian untuk meningkatkan kemampuan pemahaman anak tunarungu kelas V. Penelitian ini menghasilkan sebuah produk berbentuk media komik. Media komik matematika perkalian adalah media komik berupa kumpulan soal cerita dalam materi perkalian matematika yang dirancang untuk peserta didik tunarungu. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas penggunaan komik matematika perkalian dalam meningkatkan kemampuan pemahaman pada siswa kelas V Tunarungu. Metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah R & D (Research and Development). Hasil pengembangan secara keseluruhan menunjukkan bahwa media komik perkalian matematika dinilai sangat efektif digunakan saat pembelajaran matematika dikelas. 


Keywords


Komik Matematika Perkalian; Kemampuan Pemahaman; Tunarungu

Full Text:

PDF

References


Budiarti, W.N., & Haryanto, H. (2016). Pengembangan Media Komik Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Dan Keterampilan Membaca Pemahaman Siswa Kelas IV. Jurnal Prima Edukasia, 4(2), 233-242. Desmita. (2014). Psikologi Perkembangan Peserta Didik. Bandung : Remaja Rosdakarya

Efendi, M. (2017). Pengantar Psikopedagogik Anak Berkelainan. Malang: Universitas Negeri Malang Indaryati & Jailani. (2015). Pengembangan media komik pembelajaran matematika meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa kelas V. Jurnal Prima Edukasia, 3(1), 84-96. Prihanto S, D.A., & Yunianta, T.N.H. ( 2018) . Pengembangan media komik matematika pada materi pecahan untuk siswa kelas V Sekolah Dasar. Jurnal sains dan seni ITS. 5(1), 79-90. Putra, N. (2015). Research & Development: Penelitian dan Pengembangan Suatu Pengantar. Jakarta : Rajawali Pers Sudhata., Wawan, I. G., & Tengeh, I. M. (2009). Desain Multimedia Pembelajaran. Singaraja : Universitas Pendidikan Ganesha Sudjana., Nana., & Rivai, A. (2010). Media Pengajaran. Bandung : Sinar Bandung Algensindo Suharjanto, A. (2006). Desain Street Inlet Berdasarkan Geometri Jalan. Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik Universitas Brawijaya : Malang Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta. Waluyanto, H.D. (2015). Komik sebagai media komunikasi visual pembelajaran. Nirmana, 7(1),45–55. Wardani, I.G.A.K., Astati., Hernawati,T., Somad, P. (2007). Pengantar Pendidikan Luar Biasa. Jakarta : Universitas Terbuka Yonkie, A & Nugroho, A. (2019). Unsur – unsur grafis dalam komik WEB. Dimensi DKV, 2(2), 123-134.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/um031v5i22019p100-106

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal ORTOPEDAGOGIA

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

"Jurnal Ortopedagogia" is Indexing by:

 

View My Stats